Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Vs Persija Bermain di Bali, The Jak Mania Dilarang Datang

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 23 Oktober 2019 | 21:32 WIB
The Jakmania pada laga Persija Jakarta Vs Persib Bandung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Rabu (10/7/2019).
FERI SETIAWAN/WARTA KOTA
The Jakmania pada laga Persija Jakarta Vs Persib Bandung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Rabu (10/7/2019).

BOLASPORT.COM - Suporter Persija Jakarta, The Jak Mania, dipastikan tidak boleh mendukung tim kebanggaannya itu saat menghadapi Persib Bandung.

Rencananya, pertandingan pekan ke-25 Liga 1 2019 itu akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (28/10/2019).

Pelarangan The Jak Mania datang disampaikan secara langsung oleh Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar, kepada awak media termasuk BolaSport.com, Rabu (23/10/2019).

Kata Umuh Muchtar, The Jak Mania tidak boleh datang karena sudah ada perjanjian sebelumnya.

Ya, pada putaran pertama pendukung Persib Bandung, bobotoh, dilarang untuk datang saat bermain di kandang Persija Jakarta.

Untuk itu pada putaran kedua nanti, The Jak Mania juga dilarang datang ke Bali.

Baca Juga: French Open 2019 - Fitriani Antisipasi Kemungkinan Derbi Indonesia

"Tidak boleh. Kan sudah ada perjanjiannya," kata Umuh Muchtar.

Umuh Muchtar lebih lanjut mengatakan bahwa sebenarnya manajemen Persib Bandung sempat mengajukan Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jawa Timur, untuk menjamu Persija Jakarta.

Akan tetapi pihak klub lebih memilih menggunakan kandang Bali United.

Baca Juga: Victor Igbonefo Berpeluang Besar Didepak dari Klub Liga Thailand

Persib Bandung sebelumnya sempat melawan Persebaya Surabaya di Stadion Kapten I Wayan Dipta beberapa hari yang lalu.

Meskipun tampil di luar Bandung, Pangeran Biru tetap menunjukan taringnya dengan menekuk Bajul Ijo 4-1.

"Insya Allah kami akan koordinasi dengan Bali United. Saat ini kami langsung pulang ke Bandung dan nanti ke Bali," ucap Umuh Muchtar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

BYON Combat Showbiz Vol.4 akan Jadi Saksi Rivalitas Indonesia dan Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X