Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selepas Laga Kontra PSIS, Borneo FC Pilih Tetap Berada di Yogyakarta

By Bayu Chandra - Jumat, 25 Oktober 2019 | 13:00 WIB
Pemain Borneo FC, Renan Silva (kedua dari kanan), mengejar bola di hadapan bek Bali United, Ricky Fajrin (kiri) pada pekan ke-23 Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (18/10/2019).
TWITTER BORNEO FC
Pemain Borneo FC, Renan Silva (kedua dari kanan), mengejar bola di hadapan bek Bali United, Ricky Fajrin (kiri) pada pekan ke-23 Liga 1 2019 di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (18/10/2019).

BOLASPORT.COM - Borneo FC berencana tetap berada di Yogyakarta setelah laga melawan PSIS Semarang pada pekan ke-25 Liga 1 2019 di Stadion Moch Soebroto, Kota Magelang, Sabtu (25/10/2019).

Borneo FC menjadi salah satu tim yang menjalani jadwal padat pada kompetisi Liga 1 2019.

Padatnya jadwal kompetisi Liga 1 2019 memaksa Borneo FC tidak akan menggelar latihan yang keras demi bisa menghemat tenaga.

Menghadapi PSIS Semarang besok, Borneo FC langsung bertolak ke Yogyakarta pada hari ini tepatnya Jumat (25/10/2019).

Dalam menghadapi PSIS Semarang Borneo FC lebih memilih memberikan istirahat total untuk para pemain yang baru saja bertanding melawan Kalteng Putra, Selasa (22/10/2019).

Baca Juga: PSIS Semarang Vs Borneo FC, Mahesa Jenar Tak Mau Kehilangan Poin

Hal ini perlu untuk memulihkan stamina pemain agar kembali fit dan siap kembali bertanding melawan PSIS Semarang.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, Jumat (25/10/2019) asisten pelatih Borneo FC, Ahmad Amiruddin mengatakan menurut rencana tim akan tinggal di Yogyakarta setelah laga melawan PSIS Semarang.

Sebab, setelah pertandingan melawan PSIS Semarang, Borneo FC harus bertanding melawan Barito Putera lima hari berselang.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Borneofc.id
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Megawati Bangkit dari Nasib Pilu, Red Sparks Menantang Mantan Tim Bukilic yang Sedang Kalahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X