Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Raih Kemenangan, Marc Marquez Sudah Pelajari Strategi Vinales

By Agung Kurniawan - Minggu, 27 Oktober 2019 | 16:00 WIB
Aksi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez pada MotoGP Jepang 2019, Minggu (20/10/2019)
twitter.com/box_repsol
Aksi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez pada MotoGP Jepang 2019, Minggu (20/10/2019)

BOLASPORT.COM - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez menyebut bahwa dirinya sudah mempelajari strategi Maverick Vinales sepanjang sesi balapan MotoGP Australia 2019.

Marc Marquez kembali tampil impresif pada seri ke-17 MotoGP 2019 yang digelar di Sirkuit Phillip Island, Minggu (27/10/2019).

Pembalap berjulukan The Baby Alien tersebut masih mampu menunjukkan kebolehannya meskipun tidak mengawali balapan yang berlangsung selama 27 putaran itu dari posisi terdepan.

Melaju bersama RC213V, Marc Marquez sempat mengalami kesulitan di mana dia terlempar keluar dari posisi tiga besar.

Perlahan-lahan, rekan satu tim Jorge Lorenzo itu mampu memperbaiki kinerjanya hingga akhirnya dia berada di urutan kedua.

Jalannya balapan kian memanas saat memasuki 10 putaran terakhir, di mana Marc Marquez bersaing ketat melawan Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha) merebutkan satu tempat terbaik.

Saat balapan memasuki putaran penghabisan, manuver yang dilakukan oleh Marc Marquez akhirnya membuahkan hasil saat dia berhasil mengambil alih posisi Vinales di tikungan 1.

Baca Juga: Hafiz/Gloria dan Rinov/Pitha Diharapkan Ikuti Tren Positif Praveen/Melati

Sedangkan, Maverick Vinales harus mengakhiri balapan dengan hasil minor setelah dia mengalami crash saat memburu Marquez di tikungan 10.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Box Repsol
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X