Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tampil Mengecewakan, Loris Karius Bakal Dipulangkan ke Liverpool

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 29 Oktober 2019 | 18:15 WIB
Kiper Liverpool yang kini dipinjamkan ke Besiktas, Loris Karius.
TWITTER.COM/LIVERPOOLFF
Kiper Liverpool yang kini dipinjamkan ke Besiktas, Loris Karius.

BOLASPORT.COM - Loris Karius dikabarkan bakal dipulangkan kembali ke Liverpool pada Januari mendatang setelah dianggap mengecewakan oleh klubnya saat ini, Besiktas.

Loris Karius harus menerima nasibnya dipinjamkan Liverpool ke Besiktas pada Agustus 2018.

Kedatangan Alisson Becker dan blunder fatalnya di final Liga Champions 2017-2018 sudah membuat Loris Karius terusir dari Liverpool.

Dalam kesepakatannya, Loris Karius dipinjamkan Liverpool ke Besiktas dengan durasi dua tahun.

Artinya, pada Juni 2020 mendatang kiper asal Jerman tersebut bisa kembali ke Liverpool.

 Baca Juga: Jadwal 16 Besar Piala Liga Inggris - Liverpool Vs Arsenal, Chelsea Vs Man United

Namun jika penampilannya mampu memikat Besiktas, maka ia dapat dipermanenkan oleh klub asal Liga Turki tersebut.

Musim perdananya bersama Besiktas dilalui Karius dengan buruk.

Ia telah kebobolan 49 gol dari 35 pertandingan di semua ajang bareng Besiktas.


Editor : Thoriq Az Zuhri Yunus
Sumber : Transfermarkt, Diario AS
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Senang 2000 Warga Korea Selatan Datang Langsung Dukung Timnas Indonesia Lawan Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X