Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Arsenal Masih Dukung Granit Xhaka sebagai Kapten Tim

By Adi Nugroho - Rabu, 30 Oktober 2019 | 22:45 WIB
Gestur kapten Arsenal, Granit Xhaka, kepada para pendukung klub ketika pertandingan timnya melawan Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-10 Liga Inggris.
TWITTER.COM/GURJITAFC
Gestur kapten Arsenal, Granit Xhaka, kepada para pendukung klub ketika pertandingan timnya melawan Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-10 Liga Inggris.

BOLASPORT.COM - Pemain Arsenal masih mempercayai Granit Xhaka sebagai kapten tim, meskipun sempat berkonfrontasi dengan fan pada laga melawan Crystal Palace kemarin.

Kapten Arsenal, Granit Xhaka terlihat memaki penggemar ketika ia digantikan pada laga melawan Crystal Palace.

Ketika ditarik keluar, para penggemar Arsenal terlihat memaki Xhaka.

Pemain asal Swiss itu menanggapinya dengan menampilkan gesture meletakkan tangan di balik telinganya untuk merespons cemoohan dari fan sendiri.

Ia juga terlihat melepas jersey dan membuangnya ketika berjalan ke lorong ruang ganti.

Baca Juga: Kekhawatiran Antonio Conte soal Jadwal Super Padat Inter Milan

Ditambah aksinya yang membuang ban kapten ketika mengetahui ia harus ditarik keluar, membuat Xhaka nampaknya semakin dibenci oleh pubil Emirates.

Dengan aksinya itu, masa depan Xhaka sebagai kapten Arsenal berada dalam ketidak jelasan.

Padahal Xhaka baru sebulan menjadi kapten Arsenal setelah terpilih dalam pemungutan suara yang diadakan di antara pemain The Gunners.

Baca Juga: Caketum PSSI Sarankan PSSI dan Timnas Indonesia Tinggalkan AFF

Pemungutan suara memutuskan lima pemain yang akan menjadi kapten tim senior.

Granit Xhaka, Pierre-Emerick Aubameyang, Hector Bellerin, Alexandre Lacazette dan Mesut Oezil menjadi lima nama kandidat kapten Arsenal.

Dan jelang laga melawan Liverpool di Piala Liga Inggris, Emery menolak untuk menanggapi insiden Xhaka.

Dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo, kapten tim nasional Swiss itu masih mendapat dukungan dari rekan satu timnya di dalam ruang ganti.

Baca Juga: Gara-gara Lionel Messi, Ernesto Valverde Sampai Tak Mampu Berkata-kata

Para pemain masih mendukung Xhaka untuk terus menjadi kapten tim terlepas dari insiden di laga melawan Palace itu.

Arsenal harus puas berbagi poin dengan pasukan Roy Hodgson setelah bermain imbang dengan skor akhir 2-2.

Gol Arsenal dicetak oleh Sokratis Papastathopoulos pada menit ke-7 dan David Luiz di menit ke-9.

Baca Juga: Klub Liga Italia Ini Sudah 3 Kali Menang Tanpa Strikernya Mencetak Gol

Meskipun sempat unggul berkat dua gol cepat di babak pertama, anak asuh Unai Emery tidak bisa mempertahankan keunggulannya.

Mereka kebobolan pada menit ke-32 oleh sepakan penalti Luka Milivjevic, dan gol penyeimbang Jordan Ayew pada menit 52.

Selanjutnya Arsenal akan melawan Liverpool di ajang Piala Liga Inggris pada Kamis (31/10/2019) dini hari waktu Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kejadian Granit Xhaka pasa akhir pekan lalu membuat kita bertanya-tanya, apakah ban kapten Arsenal membawa kutukan? . #arsenal #granitxhaka #epl

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Four FourTwo
REKOMENDASI HARI INI

Satu Penyesalan Ivar Jenner di Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Tidak Mau Mengulanginya Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136