Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dua Gelandang Bali United Absen, Teco Siapkan Muhammad Taufiq

By Nungki Nugroho - Selasa, 5 November 2019 | 14:15 WIB
  Gelandang Bali United, Muhammad Taufiq, memasuki lapangan menjelang dimulainya laga melawan Madura
japrit
Gelandang Bali United, Muhammad Taufiq, memasuki lapangan menjelang dimulainya laga melawan Madura

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, mempersiapkan Muhammad Taufiq untuk mengisi kekosongan sektor gelandang jelang lawan PSS Sleman.

Bali United akan menghadapi PSS Sleman pada pekan ke-27 Liga 1 2019.

Duel Bali United kontra PSS bakal berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Rabu (6/11/2019).

Beberapa pilar kunci Serdadu Triadatu terancam absen pada laga tersebut.

Tiga pemain dipastikan absen karena akumulasi kartu yaitu Haudi Abdillah, Willian Pacheco, dan Brwa Nouri.

Baca Juga: PSS Sleman Vs Bali United, Seto Nurdiantoro Hadapi Masalah Berat

Sementara itu, Paulo Sergio dan Ilija Spasojevic juga terancam absen karena mengalami cedera.

Untuk mengisi kekosongan lini tengah, pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, akan mempersiapkan Muhammad Taufiq.

Gelandang senior asal Surabaya ini dinilai cukup berpengalaman untuk mengisi lini tengah.

Selain itu, Teco juga berencana menurunkan Ahmad Agung Setiabudi.

"Dua pemain tersebut sama-sama bekerja keras dalam latihan. Mereka menunggu kesempatan," kata Teco dikutip BolaSport.com dari situs resmi Liga 1.

Baca Juga: Eks Striker Tajam Liga 1 Isyaratkan Hengkang dari Klub Malaysia

Pemain Bali United merayakan gol ke gawang Persela Lamongan dalam partai Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta.
TWITTER.COM/BALIUTD
Pemain Bali United merayakan gol ke gawang Persela Lamongan dalam partai Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta.

Terkhusus Taufiq, mental bertandingnya sudah teruji karena sempat membela dua klub dengan basis suporter fanatik terbesar di Indonesia.

"Dia (Taufiq) sering bermain dibawah tekanan dari suporter di Persib dan Persebaya. Tekanan akan lebih keras lagi," tutur Teco mengakhiri.

Taufiq bisa saja mengisi pos yang ditinggalkan oleh Brwa Nouri di lini tengah Serdadu Tridatu.

Sejauh ini, Taufiq baru bermain sebanyak 10 laga bersama Bali United di Liga 1 2019.

Sembilan di antaranya ia diturunkan sebagai pemain pengganti oleh Stefano Cugurra.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : liga-indonesia.id
REKOMENDASI HARI INI

Alarm buat Justin Hubner, Bukan Lagi Kapten di Tim U-21, Disalip Juniornya di Tim Utama Wolverhampton

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X