Tak hanya soal kualitas pertandingan kedua kesebelasan, Teco juga mengomentari atmosfer laga di stadion kebanggaan masyarakan Kabupaten Sleman tersebut.
Baca Juga: Jalani Musim Terbaik, Febri Hariyadi Dekati Gelar Pemain Lokal Tersubur
Baca Juga: SEA Games 2019 - Jumat, Timnas U-22 Indonesia Kedatangan Pemain Senior Baru
Pasalnya dalam pertandingan itu, suporter kedua kesebelasan saling balas dalam menyanyikan chant untuk mendukung tim kesayangan masing-masing.
Sehingga menurut Teco, pertandingan menjadi panas berkat semangat dukungan yang diberikan kedua kelompok suporter tim.
"Saya harus ucapkan terima kasih pada suporter kedua tim, terutama dari Bali United yang saya lihat banyak suporter datang," kata Teco.
"Saya juga senang suporter Sleman, seperti biasa banyak suporter," tuturnya.
Baca Juga: Barcelona dan Lionel Messi Belum Hubungi Calon Pengganti Valverde
Meski bermain imbang tanpa gol, Bali United masih tetap berada di puncak klasemen sementara dengan 56 poin.
Poin tersebut berselisih 12 angka dari pesaing terdekatnya, Madura United di posisi runner-up.
View this post on Instagram
Editor | : | Taufan Bara Mukti |
Sumber | : | liga-indonesia.id |
Komentar