Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Gol 'Curian' dari Cristiano Ronaldo, Aaron Ramsey: Itu Insting

By Bagas Reza Murti - Jumat, 8 November 2019 | 00:21 WIB
Gelandang Juventus, Aaron Ramsey, mencetak gol ke gawang Lokomotiv Moskva dalam laga Grup D Liga Champions melawan Lokomotiv Moskva di Stadion Lokomotiv, Rabu (6/11/2019).
TWITTER.COM/TANCREDIPALMERI
Gelandang Juventus, Aaron Ramsey, mencetak gol ke gawang Lokomotiv Moskva dalam laga Grup D Liga Champions melawan Lokomotiv Moskva di Stadion Lokomotiv, Rabu (6/11/2019).

BOLASPORT.COM - Aaron Ramsey menjelaskan gol yang dicetaknya saat Juventus menang 2-1 atas Lokomotiv Moskva pada matchday 4 Liga Champions grup D, Rabu (6/11/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Pemain asal Wales, Aaron Ramsey menjadi salah satu pencetak gol dalam hal ini.

Kesalahan kiper Lokomotiv Moskva, Guilherme mengantisipasi tendangan bebas Cristiano Ronaldo, menyebabkan Aaron Ramsey mendorong bola masuk ke dalam gawang pada menit ke-3.

Sempat terlihat sekilas, bila Ramsey mendorong bola yang sudah melewati garis gawang.

Namun setelah tayangan ulang, bola masih setengah melewati garis, sebelum didorong oleh Ramsey.

Baca Juga: Terakhir Kali Persib Menang 3 Kali Beruntun, Ezechiel Masih Duet dengan Bauman

Laman resmi UEFA menyebut gol tersebut dicetak oleh Aaron Ramsey.

Pasca-laga, Ramsey sempat dituding bahwa ia mencuri gol tersebut dari Cristiano.

Bahkan hal ini dilakukan oleh media-media Britania Raya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : calciomercato
REKOMENDASI HARI INI

Chou Tien Chen Geram Kinerja Wasit BWF di Hylo Open 2024, Lagi-lagi Dirugikan Fault Aneh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X