Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Diduga Mengumpat ke Maurizio Sarri Saat Digantikan di Laga Juventus Vs AC Milan

By Bagas Reza Murti - Rabu, 13 November 2019 | 09:20 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, dalam laga kontra AC Milan di Allianz Stadium, Minggu (10/11/2019).
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, dalam laga kontra AC Milan di Allianz Stadium, Minggu (10/11/2019).

BOLASPORT.COM - Pada video terbaru yang beredar luas, Cristiano Ronaldo diduga mengumpat Maurizio Sarri saat digantikan oleh Paulo Dybala pada laga Juventus Vs Milan, Minggu (10/11/2019).

Kontroversi mengenai sikap Cristiano Ronaldo di laga kontra AC Milan masih terus menjadi pembahasan.

Terkini, sang megabintang terlihat mengumpat kepada pelatih Juventus, Mauirizio Sarri saat ia digantikan oleh Paulo Dybala pada menit ke-58.

Dikutip BolaSport.com dari Daily Mail, Cristiano Ronaldo diduga mengumpat dengan menyebut Maurizio Sarri "anak pe****r."

Cristiano dikabarkan tidak suka dengan keputusan Sarri untuk mengganti dirinya.

Baca Juga: Kapten Liverpool Jadi Inisiator Perdamaian Joe Gomez-Raheem Sterling

Berikut video yang beredar di internet mengenai dugaan umpatan yang diucapkan Ronaldo kepada Sarri.

Ini merupakan kedua kalinya berturut-turut Ronaldo tidak menyelesaikan pertandingan alias digantikan di tengah laga.

Sebelumnya, ia juga digantikan pada laga melawan Lokomotiv Moskva di Liga Champions.

Maurizio Sarri sempat mengomentari isu tersebut pasca-laga.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Daily Mail, AS, Sky Sport Italia
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X