Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hong Kong Open 2019 - Pulangkan Wakil China, Ruselli ke Babak Kedua

By Agung Kurniawan - Rabu, 13 November 2019 | 11:25 WIB
Ruselli Hartawan saat bertanding di turnamen Hong Kong Open 2019
Badminton Indonesia
Ruselli Hartawan saat bertanding di turnamen Hong Kong Open 2019

BOLASPORT.COM - Ruselli Hartawan berhasil memenangkan laga melawan tunggal putri China, Han Yue, pada babak pertama turnamen Hong Kong Open 2019.

Kemenangan straight game alias dua gim langsung diraih Ruselli dengan skor 21-18, 21-17 saat bertanding di Hong Kong Coliseum, Rabu (13/11/2019).

Selain melaju ke babak kedua, kemenangan ini sekaligus membuat Ruselli mampu memperbaiki catatan rekor pertemuannya dengan Han menjadi 1-1.

Pada pertemuan sebelumnya, Barcelona Spain Masters 2019, Ruselli dikalahkan Han dengan skor 23-21, 18-21, 15-21.

Ruselli Hartawa mengaku mampu mengatur ritme permaian lantaran Han merupakan tipe pemain yang lebih mengandalkan permainan reli.

"Han ini tipe pemain reli, jadi saya harus bisa kontrol dan lebih sabar," ujar Ruselli, dilansir BolaSport.com dari Badmintonindonesia.org.

"Kalau bisa tahan dan sabar, nanti dia akan mati-mati sendiri. Saya tadi lebih banyak mengatur ritme permainan," kata dia lagi.

Baca Juga: Bobotoh Tak Lakukan Apa yang Diperbuat Aremania, Robert Tebar Pujian

Sementara itu,  pada gim kedua, Ruselli menyebut bahwa lawannya semakin tertekan setelah tak bisa menikmati pertandingan dan menampilkan pola permainan yang diharapkan.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Badminton Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X