Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Baru El Clasico Keluar, Masyarakat Indonesia Harus Begadang

By Sri Mulyati - Rabu, 13 November 2019 | 20:55 WIB
Lionel Messi dan Casemiro bertarung dalam laga el clasico antara Barcelona vs Real Madrid.
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Lionel Messi dan Casemiro bertarung dalam laga el clasico antara Barcelona vs Real Madrid.

BOLASPORT.COM - Liga Spanyol akhirnya mengumumkan secara resmi tanggal dan waktu sepak mula untuk laga el clasico antara Barcelona dan Real Madrid.

Awalnya, el clasico dijadwalkan digelar pada 26 Oktober 2019.

Laga tersebut harus ditunda karena saat itu sedang terjadi demonstrasi besar-besaran di wilayah Catalunya.

Barcelona dan Real Madrid serta pihak Liga Spanyol pun sudah menentukan tanggal baru untuk laga el clasico nanti.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, laga el clasico yang baru akan memulai sepak mula di Stadion Camp Nou pada Rabu (18/12/2019) waktu setempat atau Kamis, pukul 02.00 WIB.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Dunia 2022 - Sowan ke Vietnam, Timnas UEA Panggil Banyak Pemain Bau Kencur

Artinya, masyarakat Indonesia harus rela begadang demi menyaksikan partai terbesar di Liga Spanyol ini.

Laga el clasico kali ini jelas akan sangat memengaruhi posisi klasemen sementara di ajang tersebut.

Dua posisi teratas Liga Spanyol saat ini masih dikuasai oleh Barcelona dan Real Madrid.

Baca Juga: Alvaro Morata Ungkap Alasan Mengapa Dirinya Gagal Bersinar di Chelsea

Keduanya bahkan mengoleksi poin yang sama, yaitu 25, dengan Barcelona lebih unggul selisih gol.

Pertarungan menuju 18 Desember masih terbuka lebar dan laga el clasico bisa menjadi puncak persaingan ketat di Liga Spanyol musim ini.

Kedua tim jelas wajib menjaga kondisi pemain masing-masing agar sama-sama bisa menurunkan tim terbaik.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

@leomessi akhirnya samai rekor @cristiano di Liga Spanyol. . #messi #cristianoronaldo #laliga #ligaspanyol #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136