Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Susunan Pemain PSM Makassar Vs Persipura Jayapura, Duel Tim Indonesia Timur

By Hugo Hardianto Wijaya - Senin, 18 November 2019 | 18:02 WIB
Ilustrasi Liga 1 2019.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1 2019.

BOLASPORT.COM - PSM Makassar menghadapi Persipura Jayapura dalam laga tunda pekan keempat di Stadion Andi Matalatta, Makassar, pada Senin (18/11/2019).

Kedua tim tampil dengan menurunkan jajaran pemain terbaiknya guna meraih hasil maksimal.

Pelatih PSM Makassar, Darije Kalezic, tidak ingin mengulang kekalahan ketika melawan Persebaya Surabaya pada 14 November 2019.

Pelatih keturunan Bosnia tersebut mengganti formasi dan melakukan sejumlah rotasi di tubuh Juku Eja.

Baca Juga: Jaga Kans Emas, Emilia Nova Fokus ke Lari Gawang pada SEA Games 2019

Melawan Persipura, Darije memilih menggunakan formasi 4-4-2.

Rivky Mokodompit kembali dipercaya sebagai penjaga gawang PSM Makassar.

Di depannya, Darije memasukkan empat bek andalan yang juga turut bermain melawan Persebaya.

Keempat pemain tersebut adalah Beny Wahyudi, Aaron Evans, Munhar, dan Taufik Hidayat.

Lini tengah menjadi tanggung jawab Rizky Pellu, Rasyid Bakri, Rizky Eka, dan Marc Klok.

Sementara di sektor penyerangan, Darije memainkan duet penyerang yang pada laga sebelumnya tidak dimasukkan sebagai starter, yakni Amido Balde dan Ezra Walian.

Di sisi lawannya, pelatih Persipura, Jacksen F Tiago, juga memainkan formasi serupa yakni 4-4-2.

Dari segi komposisi, tidak ada perubahan besar yang dilakukan oleh pelatih asal Brasil tersebut sejak menahan imbang Bali United.

Jacksen masih menaruh kepercayaan pada Dede Sulaiman sebagai penjaga gawang Mutiara Hitam.

Di sektor pertahanan, empat nama yang juga menjadi starter dalam laga sebelumnya kembali diturunkan, yaitu Anis Tjoe, Ricardo Salampessy, Andre Ribeiro, dan Yustinus Pae.

Baca Juga: Jaga Kans Emas, Emilia Nova Fokus ke Lari Gawang pada SEA Games 2019

Jacksen kemudian memasukkan Muhammad Tahir yang tidak jadi membela timnas Indonesia di posisi gelandang.

Tahir akan ditemani tiga pemain lain yaitu Oh In-kyun, Ian Louis Kabes, dan Todd Ferre.

Jacksen juga kembali memainkan Gunansar Mandowen untuk mengisi posisi striker Persipura Jayapura.

Bedanya, kali ini Jacksen juga memasukkan nama Titus Bonai yang pada laga melawan Bali United tidak dimainkan.

Baca Juga: FAM Pastikan Tiket Laga Malaysia Vs Timnas Indonesia Sudah Ludes Terjual

Susunan pemain PSM Makassar dan Persipura Jayapura:

PSM Makassar (4-4-2): 20-Rivky Mokodompit; 32-Beny Wahyudi, 2-Aaron Evans, 16-Munhar, 26-Taufik Hidayat; 19-Rizky Pellu, 17-Rasyid Bakri, 24-Rizky Eka Pratama, 10-Marc Klok; 90-Amido Balde, 30-Ezra Walian .

Pelatih: Darije Kalezic

Persipura (4-4-2): 27-Dede Sulaiman; 44-Anis Tjoe, 4-Ricardo Salampessy, 3-Andre Ribeiro, 21-Yustinus Pae; 32-Muhammad Tahir, 8-Oh In-kyun, 13-Ian Louis Kabes, 46-Todd Rivaldo Ferre; 33-Gunansar Mandowen, 25-Titus Bonai.

Pelatih: Jacksen F Tiago

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Lengkap Liga Champions - Banyak Skor Besar, Man City Masih Terkena Kutukan Guardiola

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136