Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Khabib Nurmagomdeov Nilai McGregor Tak Serius Ingin Rematch

By Agung Kurniawan - Kamis, 21 November 2019 | 12:49 WIB
Unggahan Khabib Nurmagomedov yang memamerkan sabuk gelar juara kelas ringan UFC pada 2016 lalu.
TWITTER.COM/TEAMKHABIB
Unggahan Khabib Nurmagomedov yang memamerkan sabuk gelar juara kelas ringan UFC pada 2016 lalu.

BOLASPORT.COM - Petarung UFC asal Rusia, Khabib Nurmagomedov, menilai bahwa Conor McGregor sama sekali tidak serius menginginkan tanding ulang dengannya.

Khabib Nurmagomedov kembali mempertahankan sabuk juara kelas ringan UFC setelah berhasil mengalahkan Dustin Poirier pada ajang UFC 242 yang digelar September lalu.

Petarung berjulukan The Eagle itu hanya membutuhkan tiga ronde untuk membuat Dustin Poirier melakukan tap-out sebagai tanda menyerah.

Selain mengamankan gelar juara kelas ringan UFC, kemenangan atas Poirier juga menjaga catatan sempurna Nurmagomedov sejak melakukan debut pertarungan pada tahun 2008.

Baca Juga: Komentar Rossi Usai Coba Motor Terbaru pada Tes Pramusim MotoGP

Dalam 28 pertandingan profesional sejak laga debutnya itu, Nurmagomedov selalu berhasil menang atas lawan-lawanya.

Keberhasilan Nurmagomedov dalam meraih sabuk juara kelas ringan UFC turut mendapatkan sorotan dari musuh besarnya, Conor McGregor.

Selepas meraih kemenangan atas Dustin Poirier, petarung asal Irlandia tersebut mendesak agar Khabib Nurmagomedov mau untuk menggelar tanding ulang alias rematch melawannya.

Alih-alih menyanggupi tantangan tersebut, petarung berusia 31 tahun itu malah membidik Tony Ferguson untuk menjadi lawan dalam pertarungan selanjutnya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MMAFighting.com
REKOMENDASI HARI INI

ONE Championship - Rival Abadi Superlek Hadapi Saitama di ONE Friday Fights 92

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136