Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Tanpa Sejumlah Pilar Penting, RD Tetap Tak Mau Remehkan PSIS

By Nezatullah Wachid Dewantara - Kamis, 21 November 2019 | 20:45 WIB
Skuad PSIS Semarang saat berlaga di Liga 1 2019.
FRANCISKUS ARIEL/TRIBUNJATENG.COM
Skuad PSIS Semarang saat berlaga di Liga 1 2019.

BOLASPORT.COM - Pelatih PS Tira-Persikabo, Rahmad Darmawan, menilai PSIS Semarang masih sebuah tim kuat meski tanpa beberapa pemainnya.

Tira-Persikabo akan menghadapi PSIS di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor pada Jumat (22/11/2019).

Menghadapi laga tersebut, tim tamu datang dengan membawa sejumlah pemain terbaiknya.

Namun, PSIS diketahui harus kehilangan tiga pemain andalannya saat menhadapi Tira-Persikabo.

Baca Juga: Jelang Lawan PSIS, Pelatih PS Tira Persikabo Siapkan Strategi Khusus

Baca Juga: Komentar RD Terkait Pemain Malaysia Penghancur Mimpi Timnas Indonesia

Mereka adalah Safrudin Tahar, Bruno Silva, serta Finky Pasamba yang tak bisa bermain lantaran hukuman akumulasi kartu kuning.

Meski tanpa ketiga pemain itu, pelatih Tira-Persikabo Rahmad Darmawan, tetap tak ingin menganggap enteng tim berjulukan Laskar Mahesa Jenar tersebut.

Menurut pelatih yang akrab disapa RD ini, PSIS tetap sebuah tim yang solid meski tanpa beberapa pemain.

Terlebih lagi, PSIS pada laga sebelumnya berhasil menumbangkan Bali United dengan skor akhir 1-0.

Baca Juga: Semifinal Liga 2 2019, Pelatih Persiraja Buta Kekuatan Persik Kediri

Pelatih Tira Persikabo, Rahmad Darmawan.
FERRIL DENNYS SITORUS/KOMPAS.COM
Pelatih Tira Persikabo, Rahmad Darmawan.

"Walaupun beberapa pemainnya terkena hukuman akumulasi kartu kuning. Bagi saya mereka tetap memiliki kekuatan yang bagus," ujar RD dikutip BolaSport.com dari TribunnewsBogor.com.

"Mereka tetap sebuah tim yang patut diperhitungkan dan kami harus waspada," ucapnya.

Selain itu, RD juga membeberkan persiapan Tira-Persikabo untuk menghadapi laga pekan ke-28 tersebut.

"Kami yang jelas mempersiapkan pemain lain untuk bisa melapisi pemain yang punya kendala," kata RD.

Baca Juga: Hendra Setiawan Bidik Babak Semifinal pada Indonesia Masters 2020

"Pemain yang kami persiapkan ada perkembangan yang cukup bagus."

"Tinggal bagaimana nanti permainan mereka di lapangan," tutur RD menjelaskan.

Menghadapi PSIS Semarang, Tira-Persikabo tetap menargetkan agar bisa meraih hasil terbaik.

Pasalnya selama mengarungi putaran kedua Liga 1 2019, tim berjulukan Laskar Padjadjaran ini tak pernah merasakan sekalipun kemenangan.

Baca Juga: Singgung Persiapan PD U-20, Menpora Sebut Target untuk Timnas U-20 Indonesia

Alhasil, posisi mereka di klasemen sementara merosot cukup jauh jika dibandingkan dengan peringkat Tira-Persikabo di akhir putaran pertama.

Saat ini, Tira-Persikabo berada di posisi kesembilan dengan raihan 38 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Mangkualam Ungkap Jadwal Gabung Timnas Indonesia, Langsung Menuju Myanmar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X