Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kedutaan Malaysia Kalem Soal Kabar Demo Tuntut Syed Saddiq Minta Maaf

By Nezatullah Wachid Dewantara - Senin, 25 November 2019 | 20:45 WIB
Kedutaan Besar Malaysia untuk Indonesia di Jakarta, yang dikabarkan akan didatangi massa demonstran yang menuntut Menpora Malaysia, Syed Saddiq, meminta maaf atas insiden pengeroyokan suporter Indonesia di malaysia.
RAFSANZANI SIMANJORANG/WARTAKOTALIVE.COM
Kedutaan Besar Malaysia untuk Indonesia di Jakarta, yang dikabarkan akan didatangi massa demonstran yang menuntut Menpora Malaysia, Syed Saddiq, meminta maaf atas insiden pengeroyokan suporter Indonesia di malaysia.

BOLASPORT.COM - Kedutaan Besar Malaysia untuk Indonesia bersikap tenang terkait munculnya isu demo yang akan dilakukan oleh suporter.

Video Menpora Malaysia, Syed Saddiq yang menyebut bahwa pengeroyokan dua suporter timnas Indonesia oleh oknum suporter Malaysia adalah hoaks ternyata berbuntut panjang.

Beberapa hari setelah munculnya video tersebut, beredar isu bahwa akan ada aksi demonstrasi di Kedutaan Besar Malaysia untuk Indonesia.

Padahal. sang Menpora sudah membuat video baru yang menyatakan bahwa dirinya meminta maaf atas kesalahan yang ia perbuat.

Baca Juga: Juventus Harus Kehilangan 5 Pemain Jelang Lawan Atletico Madrid

Baca Juga: Luis Milla Batal Datang Lagi, Pertemuan dengan PSSI Belum Jelas

Dalam video tersebut, Syed Saddiq juga menjamin bahwa akan mengusut tuntas kasus pengeroyokan suporter tersebut.

Akan tetapi, seakan tidak puas, isu demonstrasi tersebut rencananya akan tetap dilangsungkan hari ini, Senin (25/11/2019).

Unjuk rasa tersebut akan dilakukan oleh perkumpulan suporter sepakbola Indonesia yang berdasar pada rasa solidaritas atas insiden yang terjadi di Malaysia.


Editor : Estu Santoso
Sumber : Tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X