Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga Europa - Man United Sudah Lolos, Solskjaer Siap Eksperimen dengan Pemain Muda

By Adi Nugroho - Rabu, 27 November 2019 | 09:30 WIB
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/MIRRORFOOTBALL
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer.

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, tampaknya akan melakukan eksperimen dengan menurunkan para pemain muda di laga kontra Astana.

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, menyertakan beberapa pemain muda dalam skuad untuk bertanding melawan FC Astana dalam lanjutan fase grup Liga Europa, Kamis (28/11/2019).

Laga melawan Astana ini tampaknya dijadikan momen oleh Solskjaer untuk mengistirahatkan beberapa pemain senior Man United.

Hal tersebut dikarenakan Man United sudah memastikan diri lolos ke babak 32 besar Liga Europa setelah mengalahkan Partizan Belgrade di matchday sebelumnya dengan skor 3-0.

Baca Juga: Penuh Drama, VAR Selamatkan Thibaut Courtois dari Kartu Merah

Maka dari itu, Solskjaer akan menjajal pemain mudanya untuk unjuk kebolehan di pertandingan yang akan digelar di Stadion Astana Arena nanti.

Pemain muda seperti Largie Ramazani, Dylan Levitt dan Ethan Laird diperkirakan akan terlibat di pertandingan tersebut.

Baca Juga: Hasil Lengkap Liga Champions - Dua Comeback dan Setengah Lusin Gol

Nama Max Taylor, pemain yang baru-baru ini sembuh dari diagnosis kanker testis, juga masuk ke daftar pemain yang dibawa Solskjaer ke Kazakstan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Give Me Sport, Mirror Football
REKOMENDASI HARI INI

1 Misi Terpenuhi Saat Nyaris Pensiun, Marc Marquez Ungkap Keinginan dengan Ducati meski Francesco Bagnaia Sudah Tahu Rahasia Motor

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X