Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United, Lembaran Masa Lalu yang Telah Ditutup Mourinho

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 4 Desember 2019 | 05:45 WIB
Momen Jose Mourinho sewaktu masih menjabat pelatih Manchester United.
TWITTER.COM/FUTBOLLHERITAGE
Momen Jose Mourinho sewaktu masih menjabat pelatih Manchester United.

BOLASPORT.COM - Jose Mourinho telah menutup lembaran masa lalunya bersama Manchester United terkait kepulangannya ke Old Trafford, Rabu (4/12/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Jose Mourinho kembali mencicipi berkarier di Liga Inggris setelah ditunjuk menjadi pelatih baru Tottenham Hotspur pada 20 November lalu.

Jose Mourinho ditunjuk menjadi nakhoda baru Tottenham Hotspur setelah Mauricio Pochettino dipecat tak sampai 1x24 jam.

Kepercayaan Tottenham kepada Mauricio Pochettino telah mencapai batasnya seiring penampilan buruk tim di Liga Inggris pada musim 2019-2020.

 Baca Juga: Pochettino Pilih Tunggu Man United daripada Terima Tawaran Arsenal

Penunjukan Mourinho sebagai pelatih baru Spurs membuahkan hasil manis.

The Special One mampu membawa timnya meraih tiga kemenangan berturut-turut di semua ajang kompetitif.

Mereka kini mampu masuk ke urutan lima besar di Liga Inggris dengan perolehan 20 poin dari 14 pertandingan.

Pada laga Tottenham berikutnya di Liga Inggris, Mourinho bakal menyambangi markas mantan timnya musim lalu, Manchester United di Stadion Old Trafford, Rabu (4/12/2019) atau Kamis dini hari WIB.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportskeeda.com, omnisport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jarang Dapat Menit Bermain, Shayne Pattynama Banjir Dukungan dari Pemain Timnas Indonesia dan Suporter

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X