Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Hati Pilih Madrid, Benzema Batal Jadi Pemain Manchester United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 5 Desember 2019 | 01:00 WIB
Ekspresi striker Real Madrid, Karim Benzema, usai cetak gol ke gawang Leganes dalam kemenangan 5-0 timnya pada lanjutan pertandingan pekan ke-10 Liga Spanyol, Rabu (30/10/2019).
TWITTER.COM/REALMADRIDONLY
Ekspresi striker Real Madrid, Karim Benzema, usai cetak gol ke gawang Leganes dalam kemenangan 5-0 timnya pada lanjutan pertandingan pekan ke-10 Liga Spanyol, Rabu (30/10/2019).

BOLASPORT.COM - Karim Benzema sempat menolak tawaran mewah dari Manchester United sebelum memilih bergabung dengan Real Madrid.

Pada 2009, kepala pemandu bakat Manchester United menargetkan untuk mendatangkan Karim Benzema ke Old Trafford.

Saat itu Karim Benzema tampil meledak bersama Olympique Lyon selama dua musim berturut turut dari 2007-2008 hingga 2008-2009.

Karim Benzema tercatat mampu melesakkan total 54 gol dari 97 penampilan selama dua musim di semua ajang kompetitif bersama Olympique Lyon.

 Baca Juga: Kian Ramai, Man City Ikut Incar Pemain Kesayangan Messi

Keinginan Manchester United menggaet Benzema tak lepas dari impian Sir Alex Ferguson untuk menduetkannya dengan Wayne Rooney.

Namun, impian Sir Alex Ferguson bertepuk sebelah tangan setelah striker asal Prancis itu memilih klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid sebagai pelabuhan barunya.

Di balik itu, kepindahan Benzema ke Real Madrid rupanya menelan biaya yang murah, padahal tim Setan Merah sempat menawar biaya jauh lebih tinggi.

Hal tersebut diungkapkan oleh presiden sekaligus pemilik Lyon, Jean-Michel Aulas.


Editor : Beri Bagja
Sumber : dailymail.co.uk, Transfermarkt, Bein Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X