Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Tanding Ulang, Anthony Joshua Tidak Takut dengan Andy Ruiz Jr

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 5 Desember 2019 | 15:37 WIB
Anthony Joshua (kanan) berangkulan dengan Andy Ruiz Jr. (kiri) setelah keduanya berduel di Madison Square Garden, New York, Amerika Serikat pada Sabtu (1/6/2019) malam waktu setempat
twitter.com/anthonyfjoshua
Anthony Joshua (kanan) berangkulan dengan Andy Ruiz Jr. (kiri) setelah keduanya berduel di Madison Square Garden, New York, Amerika Serikat pada Sabtu (1/6/2019) malam waktu setempat

BOLASPORT.COM - Petinju kelas berat, Anthony Joshua mengaku tidak merasa ketakutan menghadapi Andy Ruiz Jr dalam pertandingan ulang.

Anthony Joshua akan melakoni pertarungan ulang melawan Andy Ruiz Jr pada Sabtu (7/12/2019) di Ad Diriyah, Arab Saudi.

Dalam laga sebelumnya yang digelar bulan Juni silam, Andy Ruiz Jr membuat Anthony Joshua mengalami kekalahan pertama dalam karier tinju profesionalnya.

Ruiz bahkan dapat membuat Joshua jatuh sebanyak empat kali sebelum menang secara TKO (technical knock-out) pada ronde ketujuh.

Kendati mengalami kekalahan sebelumnya, rupanya Anthony masih menunjukkan tekadnya untuk menang melawan Andy Ruiz Jr.

Bahkan dalam sesi konferensi pers jelang pertandingan ulang, petinju asal Inggris ini menyebut dirinya tidak memiliki rasa takut.

"Tidak ada rasa takut di hati saya, mata saya, atau pikiran saya," kata Anthony dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

"Saya tidak kehilangan semangat atau kekuatan rasa laparku. Saya juga tidak kehilangan komitmen apa pun.

Baca Juga: SEA Games 2019 - Cabor Pentathlon Sumbang 2 Emas Untuk Indonesia



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48

TERPOPULER

Close Ads X