Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Satu Pemain Timnas U-22 Indonesia Tetap Setia dengan Klub Eropa

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 6 Desember 2019 | 20:28 WIB
Para pemain Timnas U-22 Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan jelang laga Grup B SEA Games 2019 kontra Brunei, Selasa (3/12/2019).
GARRY ANDREW LOTULUNG/KOMPAS.COM
Para pemain Timnas U-22 Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan jelang laga Grup B SEA Games 2019 kontra Brunei, Selasa (3/12/2019).

BOLASPORT.COM - Pemain timnas U-22 Indonesia, Egy Maulana Vikri, dipastikan akan tetap membela Lechia Gdansk.

Hal tersebut karena kontrak Egy Maulana Vikri bersama dengan tim asal Polandia itu masih berlangsung.

Egy Maulana Vikri mendapatkan durasi kontrak tiga tahun oleh Lechia Gdansk.

Sejauh ini belum ada rencana untuk melakukan perpanjangan kontrak dari kedua belah pihak.

Memang tidak ada kabar yang menyebutkan bahwa Egy Maulana Vikri akan hengkang dari Lechia Gdansk.

Bahkan, Lechia Gdansk juga memberikan semangat kepada Egy Maulana Vikri yang saat ini tengah berjuang membela tim Merah Putih di SEA Games 2019 Filipina.

Baca Juga: James Milner: Derbi Merseyside Tunjukkan Mengapa Kami Begitu Kuat

"Egy Maulana Vikri tetap masih di Lechia Gdansk karena kontraknya masih panjang dan belum ada perpanjangan kontrak lagi," kata Deputi Pembudayaan Olahraga Kemenpora, Raden Isnanta, kepada BolaSport.com.

Eks pemain Persab Brebes itu memang bisa dibilang jarang mendapatkan kesempatan bermain bersama Lechia Gdansk.

Meski demikian, ada peningkatan menit bermain yang didapatkan Egy Maulana Vikri.

Baca Juga: Bagi Myanmar, Kekuatan Timnas U-22 Indonesia Bukan Osvaldo Haay Saja

Pada awal kedatangannya, Egy Maulana Vikri hanya bermain dua kali dengan waktu 10 menit.

Saat ini, Egy Maulana Vikri sudah memainkan satu pertandingan dengan waktu 46 menit.

Egy Maulana Vikri juga sering diberikan kesempatan bermain membela Lechia Gdansk II.

Baca Juga: IPC Pelindo II Ingin Ulangi Kenangan Indah Tanpa Pemain Asing

Bahkan, pemain asal Medan, Sumatra Utara, itu juga cukup sering mencetak gol.

"Memang begini kalau untuk membutuhkan kematangan, dia harus masuk ke pola gaya bermain Eropa, dan saat ini dia ada potensi menuju ke sana," kata Raden Isnanta.

"Dia harus larutkan dahulu dengan tim-tim di sana, baru sekarang pelan-pelan dipasang dan itu memang skenario yang kami inginkan," tutup Raden Isnanta.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Starting XI Liga 1 2019 pekan ke-30 pilihan BolaSport.com. . #liga1

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X