Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kelebihan dan Kekurangan Barcelona Jelang El Clasico Lawan Real Madrid

By Pradipta Indra Kumara - Senin, 16 Desember 2019 | 12:33 WIB
Kapten Real Madrid, Sergio Ramos, berdebat dengan kapten Barcelona, Lionel Messi. Keduanya akan beraksi di el clasico.
ELEVEN SPORTS
Kapten Real Madrid, Sergio Ramos, berdebat dengan kapten Barcelona, Lionel Messi. Keduanya akan beraksi di el clasico.

BOLASPORT.COM - Menjelang laga el clasico melawan Real Madrid di Liga Spanyol, Barcelona memiliki beberapa kekurangan dan kelebihan yang bisa diperhitungkan.

Laga el clasico antara Barcelona melawan Real Madrid akan digelar di Stadion Camp Nou, Kamis (19/12/2019) dini hari WIB.

Barcelona dan Real Madrid sama-sama berbekal hasil kurang maksimal menjelang el clasico.

Baca Juga: VIDEO - Cium Jauh Courtois untuk Fan Valencia Setelah Cetak 'Assist'

El Barca ditahan imbang 2-2 oleh Real Sociedad, sedangkan Real Madrid bermain 1-1 melawan Valencia.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, ada beberapa fator kelebihan dan kekurangan yang dimiliki Barcelona.

Faktor-faktor ini bisa jadi menentukan, mengingat lawan mereka adalah sang seteru abadi, Real Madrid.

Tim BolaSport.com akan memulai dari faktor kekurangan Barcelona.

Baca Juga: VIDEO - Sundulan Thibaut Courtois Bantu Cetak Gol Penyelamat Real Madrid

Salah satu kekurangan yang menjadi sorotan adalah untuk lini pertahanan Barcelona musim ini.

Sejauh ini El Barca telah kebobolan sebanyak 20 kali di Liga Spanyol.

Jumlah tersebut berasal dari 16 kali pertandingan di Liga Spanyol.

Baca Juga: Barcelona-nya Ernesto Valverde Tidak Bisa Pegang Bola

Melihat catatan tersebut, tentu menjadi catatan penting menjelang laga melawan Real Madrid.

El Barca juga hanya mencatatkan 4 clean sheet sejauh ini di Liga Spanyol.

Gelandang Real Madrid, Isco (kiri) sedang berduel dengan Arthur (kanan) dalam laga El Clasico musim 2018/19
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Gelandang Real Madrid, Isco (kiri) sedang berduel dengan Arthur (kanan) dalam laga El Clasico musim 2018/19

Satu di antaranya merupakan yang pertama setelah 9 pertandingan.

Sektor bek kiri Barcelona juga menjadi sorotan setelah penampilan Jordi Alba dinilai kurang maksimal.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Real Madrid Gagal Salip Barcelona Sebelum El Clasico

Setelah mengalami cedera, penampilan Jordi Alba belum bisa maksimal.

Sedangkan di lini tengah, penampilan kurang baik Sergio Busquets menjadi perhatian.

Gelandang bertahan Spanyol itu menjadi pemain yang bertanggung jawab saat Barcelona diganjar penalti melawan Real Sociedad.

Baca Juga: Wonderkid Terbuang Real Madrid Punya Kesempatan Kembali Musim Depan

Selain faktor kekurangan yang sedang menghinggapi Barcelona ada beberapa kelebihan yang bisa dimanfaatkan jelang menghadapi Real Madrid.

Agresifitas menjadi salah satu kelebihan Barcelona musim ini.

Penyerang Barcelona, Lionel Messi dan Luis Suarez.
LALIGA
Penyerang Barcelona, Lionel Messi dan Luis Suarez.

Trio MSG (Lionel Messi, Antoine Griezmann, dan Luis Suarez) menjadi penyumbang utama gol-gol Barcelona.

Total 33 gol disumbang trisula maut Barcelona tersebut (Messi 14, Suarez 12, dan Griezmann 7) pada musi ini.

Baca Juga: Prioritas Zidane: Puncak Klasemen Dulu, Baru El Clasico

Meski Sergio Busquets sedang menjadi sorotan, masih ada Frenkie de Jong yang bisa diandalkan.

Gelandang asal Belanda itu dinilai selalu fit dan siap memberikan yang terbaik.

Faktor lain yang tidak kalah penting adalah kesempatan istirahat Barcelona lebih banyak.

Baca Juga: Zidane Menolak Iri dengan Jadwal Santai Barcelona Jelang El Clasico

Barcelona memang lebih dulu bermain pekan ini di Liga Spanyol dibandingkan Real Madrid.

Setidaknya Barcelona memiliki 30 jam lebih banyak untuk persiapan dan beristirahat dibanding Real Madrid

 

 

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Pradipta Indra Kumara
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X