Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar Susunan Pemain Arema Vs Bali United - Tamu Andalkan Pelapis

By Nezatullah Wachid Dewantara - Senin, 16 Desember 2019 | 14:46 WIB
Ilustrasi Liga 1
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1

BOLASPORT.COM - Arema FC akan menghadapi lawan berat yakni sang juara Liga 1 2019, Bali United, berikut susunan pemain kedua kesebelasan.

Arema FC akan meladeni perlawanan Bali United di Stadion Kanjuruhan, Malang pada Senin (16/12/2019) pukul 15.30 WIB.

Menghadapi sang juara Liga 1 musim ini, Arema FC tetap menurunkan tim terbaik yang bisa mereka mainkan.

Di posisi penjaga gawang, pelatih Arema Milomir Seslija, akan menurunkan Utam Rusdiana sebagai tembok terakhir timnya.

Baca Juga: Sedang Cemerlang, Courtois Langsung Bersemangat Hadapi Barcelona

Baca Juga: Jadi Runner-up BWF World Tour Finals 2019, Pelatih Puas dengan Perfoma Anthony Ginting

Sektor pertahanan, Johan Farizi, Ikhfanul Alam, dan Arthur Cunha akan dipasang untuk membendung serangan Bali United.

Lini tengah Arema akan diisi oleh Hendo Siswanto, Makan Konate, Ridwan Tawainela, serta M. Rafli yang akan mencoba mengatur tempos serangan tuan rumah.

Sementara di depan, trio Dendi Santoso, Sylvano Comvalius dan Rivaldi Bawuo akan diturunkan untuk merepotkan pertahanan tim tamu.

Sementara itu Bali United datang dengan mayoritas tim pelapis mereka.

Baca Juga: KALEIDOSKOP 2019 - Februari, Bulan Emas bagi TImnas U-22 Indonesia

Pada pertandingan kali ini, Bali United akan dipimpin oleh asisten pelatih, Eko Purdjianto.

Menghadapi kekuatan Singo Edan, Bali United memasang Samuel Reimas di posisi penjaga gawang.

Di depannya, empat pemain diturunkan untuk mengawal lini pertahanan Bali united yakni, Michael Orah, Gunawa Dwi Cahyo, Haudi Abdillah, dan I Made Andhika.

Sementara di sektor tengah, trio Taufiq, Ahmad Agung, dan Kadek Agung akan mencoba menyuplai bola untuk lini serang tim berjulukan Serdadu Tridatu tersebut.

Baca Juga: Drawing 16 Besar Liga Champions, Siapa Bertemu Siapa? - Ini Calon Lawan Klub Liga Jerman dan Prancis

Sedangkan sebagai kreator serangan, Eko mempercayakannya kepada Irfan Bachdim, Miftahul Hamdi, dan Aldino Herdianto.

Berikut susunan pemain Arema FC kontra Bali United:

Arema FC (3-4-3): 93-Utam Rusdiana; 87-Johan Farizi, 6-Ikhfanul Alam, 44-Arthur Cunha; 12-Hendro Siswanto, 10-Makan Konate, 16-Ridwan Tawainela, 30-M.Rafli; 41-Dendi Santoso, 99-Sylvano Comvalius, 11-Rifaldi Bawuo.

Pelatih: Milomir Seslija.

Bali United (4-3-3): 93-Samuel Reimas, 85-Michael Orah, 13-Gunawan Dwi Cahyo, 35-Haudi Abdillah, 33-I Made Andhika; 8-Taufiq, 4-Ahmad Agung, 18-Kadek Agung; 10-Irfan Bachdim, 77-Miftahul Hamdi, 26-Aldino Herdianto.

Pelatih: Stefano Cugurra.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Bolasprt.com
REKOMENDASI HARI INI

Bojan Hodak Yakin Persib Bisa Tumbangkan Klub Asnawi Meski Berat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136