Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Egy Maulana Vikri Raih Penghargaan di Polandia

By Bagas Reza Murti - Jumat, 20 Desember 2019 | 05:00 WIB
Egy Maulana Vikri saat berlaga melawan  Stolem Gniewo pada lanjutan IV Liga (kasta kelima), Minggu (15/9/2019).
LECHIA.NET
Egy Maulana Vikri saat berlaga melawan Stolem Gniewo pada lanjutan IV Liga (kasta kelima), Minggu (15/9/2019).

BOLASPORT.COM - Pemain muda Indonesia, Egy Maulana Vikri meraih penghargaan di acara Gdansk Sport Gala, di Stadion Energa Gdansk, Rabu (18/12/2019) malam waktu setempat.

Gdansk Sport Gala adalah malam penganugerahan bagi atlet di kota Gdansk yang digelar setiap tahunnya.

Saat ini, Gdansk Sport Gala memasuki edisi ke-17.

Striker veteran Lechia Gdansk, Flavio Paixao memenangi kategori atlet terbaik tahun ini.

Kontribusi Paixao untuk Lechia Gdansk sangat besar pada musim 2018-2019.

Ia berhasil mengantarkan pasukan Bielo-Zieloni meraih trofi Piala Polandia 2019 dan finis di peringkat tiga Ekstraklasa.

Hingga kini, pemain asal Portugal itu mengoleksi 71 gol sejak membela Lechia Gdansk dari 2014.

Baca Juga: Malaysia Tetapkan Uji Coba pada 2020, Timnas Indonesia Masih Buram

Sementara itu, pelatih Lechia, Piotr Stokowiec memenangi penghargaan pelatih terbaik tahun ini.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : gdansk.pl
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X