Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Xandao dan Ramdani Bawa Persija Menang Pada Laga Terakhir Bepe

By Muhammad Robbani - Sabtu, 21 Desember 2019 | 17:25 WIB
Bek Asing Persija, Alexandre Luiz Reame alias Xandao, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Tira-Persikabo pada laga pekan ke-26 Liga 1 2019 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Kota Bekasi pada Minggu (3/11/2019).
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Bek Asing Persija, Alexandre Luiz Reame alias Xandao, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Tira-Persikabo pada laga pekan ke-26 Liga 1 2019 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Kota Bekasi pada Minggu (3/11/2019).

BOLASPORT.COM - Persija Jakarta sukses meraih kemenangan dengan skor 3-1 atas Kalteng Putra pada pekan terakhir Liga 1 2019.

Kalteng Putra menjamu Persija Jakarta pada pekan ke-34 Liga 1 di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya, Sabtu (21/12/2019).

Gol kemenangan Persija dicetak Alexendre Luiz Reame alias Xandao (dua gol) dan Ramdani Lestaluhu, sementara satu gol Kalteng Putra dicetak oleh Takuya Matsunaga.

Pelatih Persija, Edson Tavares, menurunkan Bambang Pamungkas sebagai starter pada laga terakhir sang legenda dalam karier profesionalnya.

Sayang Bambang Pamungkas gagal menutup laga terakhirnya dengan mencetak gol dan dia ditarik keluar pada babak kedua.

Jalannya laga

Laga berjalan cenderung lambat dalam 15 menit pertama, namun tuan rumah punya dua peluang untuk membuka keunggulan lewat Yan Pieter Nasadit.

Setelahnya giliran Persija yang balik mengancam dari Bambang Pamungkas, Heri Susanto, Tony Sucipto, hingga Fitra Ridwan.

Peluang pertama Persija didapat Bambang Pamungkas yang gagal menyambut umpan silang Tony Sucipto.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Klub
D
P
1
Persib
28
58
2
Dewa United
28
50
3
Persebaya
28
49
4
Malut United
28
46
5
Persija Jakarta
28
44
6
PSM
28
43
7
Borneo
28
42
8
Arema
27
42
9
Bali United
28
41
10
PSBS Biak
28
40
Klub
D
P
1
Barcelona
31
70
2
Real Madrid
31
66
3
Atlético Madrid
31
63
4
Athletic Club
31
57
5
Villarreal
30
51
6
Real Betis
31
48
7
Celta Vigo
31
43
8
Mallorca
31
43
9
Real Sociedad
31
41
10
Rayo Vallecano
31
40
Klub
D
P
1
Inter
32
71
2
Napoli
32
68
3
Atalanta
32
61
4
Juventus
32
59
5
Bologna
32
57
6
Lazio
32
56
7
Roma
32
54
8
Fiorentina
32
53
9
Milan
32
51
10
Torino
32
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin Pramac Racing
508
2
F. Bagnaia Ducati Team
498
3
M. Marquez Gresini Racing
392
4
E. Bastianini Ducati Team
386
5
B. Binder Red Bull KTM Factory Racing
217
6
P. Acosta Tech 3
215
7
M. Viñales Aprilia Racing Team
190
8
A. Marquez Gresini Racing
173
9
F. Morbidelli Pramac Racing
173
10
F. Di Giannantonio Team VR46
165
Close Ads X