Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dominan pada Musim 2019, Apa Kata Marc Marquez soal Lawan-lawannya?

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 27 Desember 2019 | 06:30 WIB
Dari kiri ke kanan, Marc Marquez (Repsol Honda), Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT), Jack Miller (Pramac Racing) setelah menjalani sesi kualifikasi MotoGP Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Sabtu (16/11/2019).
MOTOGP.COM
Dari kiri ke kanan, Marc Marquez (Repsol Honda), Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT), Jack Miller (Pramac Racing) setelah menjalani sesi kualifikasi MotoGP Valencia di Sirkuit Ricardo Tormo, Sabtu (16/11/2019).

BOLASPORT.COM - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, tampil sangat dominan melampaui para pesaingnya sepanjang musim balap 2019. Namun, bagaimana penilaian Marquez terhadap para pembalap lain?

Marc Marquez tampil mengesankan sepanjang musim lalu bersama motor Honda RC213V tunggangannya.

Rider berjulukan The Baby Alien itu nyaris tak pernah absen untuk menjejakkan kakinya di podium sepanjang gelaran MotoGP 2019.

Marquez mencatatkan total 18 kali podium dengan 12 kali kemenangan dari 19 balapan yang dilakoninya sepanjang musim lalu.

Satu-satunya kegagalan Marquez terjadi saat dia turun pada seri ketiga MotoGP 2019 yang berlangsung di Circuit of the Americas (CotA), Amerika Serikat.

Pada balapan itu, rider berkebangsaa Spanyol tersebut gagal membawa pulang satu angkapun usai mengalami kecelakaan.

Karena itulah, Marquez mengunci gelar juara dunianya yang keenam dengan 420 poin, unggul jauh dari Andrea Dovizioso (Ducati) yang berada pada posisi runner-up dengan 269 poin.

Baca Juga: Marc Marquez: Triple Crown Repsol Honda Akan Sangat Sulit Diulang

Dalam wawancara dengan kanal YouTube resmi MotoGP, Marquez mengatakan performa para pembalap pesaingnya tidaklah buruk.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MotoGP
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Lengkap Grup A Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia - Qatar Dibantai Quattrick Penakluk Timnas Indonesia, Iran Sudah Pasti 4 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X