Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kylian Mbappe Dilarang ke Real Madrid oleh Ayahnya, Kenapa?

By Ade Jayadireja - Minggu, 29 Desember 2019 | 07:40 WIB
Penyerang muda milik Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.
TWITTER.COM/FOOTBALLFACTLY
Penyerang muda milik Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.

BOLASPORT.COM - Impian Kylian Mbappe untuk berseragam Real Madrid dikabarkan terhalang oleh keluarga.

Kontrak Kylian Mbappe di Paris Saint-Germain (PSG) masih berlaku sampai 2022.

Namun, penyerang berumur 21 itu diyakini bakal meninggalkan Paris lebih cepat demi peningkatan prestasi.

Real Madrid pun dipercaya bakal jadi destinasi Mbappe berikutnya.

Baca Juga: Gavin Kwan Adsit Merapat, Bali United Bak Miniatur Timnas Indonesia

Salah satu sosok yang punya pengaruh besar atas keputusan sang bomber adalah ayahnya, Wilfried Mbappe.

Laporan dari Diario Gol menyebut bahwa Wilfried Mbappe melarang putranya pindah ke Madrid.

Sang ayah lebih suka dan menyarankan Mbappe untuk menerima kontrak baru dari PSG.

Menurut sumber serupa, pihak PSG menyiapkan perpanjangan kontrak dengan gaji mencapai 36 juta euro per tahun.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Diario Gol
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Diubah, Pelatih Bali United: Kami Mengerti karena PSSI Mau Bantu Persib

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136