Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSM Makassar Bakal Segera Umumkan Pelatih Anyar Sebelum Tahun Baru

By Bayu Chandra - Minggu, 29 Desember 2019 | 17:00 WIB
CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin, saat menjawab pertanyaan wartawan di Mixed Zone Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Selasa (30/4/2019).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin, saat menjawab pertanyaan wartawan di Mixed Zone Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Selasa (30/4/2019).

BOLASPORT.COM - Manajemen PSM Makassar akan segera mengumumkan pelatih pengganti Darije Kalezic yang mundur sebelum tahun baru, 2020.

PSM Makassar tidak akan tinggal diam setelah mereka ditinggal oleh Darije Kalezic sebagai pelatih kepala tim beralias Juku Eja musim ini.

Manajemen PSM Makassar akan segera mencari pengganti Darije Kalezic sebelum memasuki tahun baru 2020.

Munafri Arifuddin selaku CEO PSM Makassar mengatakan, ada kriteria khusus untuk pelatih yang harus menangani tim Juku Eja musim depan.

Pria yang akrab disapa Appi itu mengatakan, calon pelatih baru PSM Makassar nanti harus mengetahui sepak bola di ASEAN.

Pelatih ini juga punya karakter dan rekam jejak membawa klub yang dilatihnya juara.

Baca Juga: Bali United Resmi Lepas Dua Pemain Lokal Memasuki Akhir 2019

"Sebelum 31 Desember 2019, kami umumkan," ujar Munafri Arifuddin.

"Pelatih sebelumnya (Darije) kami pilih selepas pelatih Robert (Alberts) mengundurkan diri."

"Pemahaman kami sepak bola Belanda diusung pelatih sebelumnya, nah kami cari pelatih Belanda. Namun, itu tidak berjalan baik," ujar Munafri.

Dikutip BolaSport.com dari laman Tribun Timur, Minggu (29/12/2019) Munafri mengaku sudah punya tiga nama baru yang lagi-lagi baru menjalin komunikasi.

Munafri menjelaskan PSM Makassar masih menunggu siapa yang pasti dari ketiga calon nama pelatih untuk diumumkan.

Ia pun tidak mau membeberkan nama pelatih incaran ke publik untuk saat ini.

Baca Juga: Resmi, Nadeo Argawinata Jadi Pemain Ketiga yang Merapat ke Bali United

"Jadi ada 2-3 pelatih, sebelum tahun baru sudah fixed siapa itu, tunggu saja," ujar Munafri.

"Nanti kaya Gomes (de Oliviera) kemarin, dalam hati beri kejutan, tapi tidak kan," ucap Munafri

Sebelumnya beredar kabar, jika PSM Makassar sedang mendekati pelatih Borneo FC, Mario Gomez sebagai pelatih baru musim depan.

CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin mengatakan pihaknya membenarkan jika sudah ada pembicaraan serius dengan Mario Gomez.

Namun meski demikian, hal tersebut sepertinya gagal diwujudkan oleh manajemen PSM Makassar.

"Gomes memang selesai bersama Borneo FC, tetapi saya sudah mengatakan tidak bisa bukan menyangkut angka. Lebih dulu ada yang deal," kata Munafri.

Baca Juga: Jesse Lingard Tutup 2019 Tanpa Gol dan Assist di Liga Inggris

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Aji Santoso, lagi-lagi menarik bagi redaksi Bolasport.com. . Bakal positif bagi tim ke depannya. . #liga1 #liga12029 #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Tribuntimur.com
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez Telah Kembali dengan Gaya Anak Muda, tapi Bisa Tamat Jika Kalah dari Pecco Bagnaia pada MotoGP 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136