Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Perkenalkan Tiga Pemain Baru dari PSIS, PSS, dan Persela

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 2 Januari 2020 | 13:14 WIB
Gelandang PSIS Semarang, Bayu Nugroho.
ramadityadomas
Gelandang PSIS Semarang, Bayu Nugroho.

BOLASPORT.COM - Persebaya Surabaya secara resmi mengumumkan tiga pemain baru yang akan memperkuat Bajul Ijo untuk kompetisi musim 2020.

Ketiga pemain tersebut adalah Arif Satria (Persela Lamongan), Bayu Nugroho (PSIS Semarang), dan Ricky Kambuaya (PSS Sleman).

Mereka diumumkan secara resmi melalui laman website Persebaya Surabaya.

Hadirnya tiga nama itu membuat Persebaya Surabaya sudah memiliki 12 pemain dan terus akan bertambah untuk mengarungi kompetisi musim 2020.

Tim pelatih Persebaya Surabaya sangat tertarik untuk mendatangkan Arif Satria.

Bek berusia 24 tahun itu mendapatkan durasi kontrak satu musim.

Baca Juga: Mario Gomez dan Eks Timnas Indonesia Resmi Latih Arema FC untuk 2020

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, sebelumnya merekomendasikan untuk mendatangkan Arif Satria.

Nama Arif Satria memang mulai dikenal publik ketika Aji Santoso bekerja untuk Persela Lamongan.

Untuk Bayu Nugroho sejatinya mengawali kariernya di kompetisi Internal Persebaya Surabaya.

Baca Juga: Arsenal Monster Sepak Pojok, Manchester United Jadi Korban

Pemain berposisi sayap itu lalu membela klub kota kelahirannya Persis Solo dan akhirnya bergabung dengan PSIS Semarang.

"Bayu Nugroho adalah gelandang serang yang punya potensi besar," kata Aji Santoso seperti BolaSport.com kutip dari laman resmi klub.

Untuk Ricky Kambuaya, Aji Santoso sejak awal sudah terpikat dengan penampilan pemain asal Sorong, Papua, itu.

Baca Juga: Legenda MotoGP Yakin Marc Marquez Akan Jadi Guru yang Baik untuk Adiknya

Ricky Kambuaya diharapkan juga mampu menambah kuat lini tengah Persebaya Surabaya.

Seperti diketahui, banyak kompetisi yang akan diikuti Persebaya Surabaya yakni Liga 1 2020, Piala Indonesia 2020, Piala Presiden 2020.

Selain itu, sebagai runner up Liga 1 2019, Persebaya Surabaya masih berstatus menunggu untuk tampil di Piala AFC 2020.

Baca Juga: Resmi, Septian David Maulana Bertahan di PSIS Semarang

Jika Bali United selaku juara Liga 1 2019 mampu lolos ke babak penyisihan grup Liga Champions Asia 2020, maka Persebaya Surabaya akan bertanding di Piala AFC 2020.

Selain itu, Persebaya Surabaya dan Bali United akan menjadi wakil Indonesia di ASEAN Club Championship 2020 yang mulai bergulir pada April mendatang.

"Kami butuh kedalaman skuad yang bagus karena banyak kompetisi yang akan kami ikuti tahun ini," ucap Aji Santoso.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Skenario Persib Lolos 16 Besar ACL 2 2024-2025 - Maung Bandung Butuh Bantuan Asnawi dkk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136