BOLASPORT.COM - Kedatangan Victor Igbonefo ke Persib Bandung musim depan ternyata menimbulkan pertanyaan tersendiri bagi suporter tim, bobotoh.
Persib Bandung resmi mendatangkan bek tangguh, Victor Igbonefo, sebagai rekrutan pertamanya di bursa transfer Liga 1 2020.
Hadirnya bek 34 tahun tersebut tentunya disyukuri oleh sebagian orang.
Sebab, kedatangan Igbonefo dipercaya untuk memperkokoh lini pertahanan Persib.
Baca Juga: Carlo Ancelotti Ingin Boyong Mantan Anak Asuhnya dari Juventus
Baca Juga: Madura United Resmi Perpanjang Kontrak Dua Pemain Asal Papua
Apalagi, Igbonefo bukanlah wajah baru di Persib, sehingga kualitasnya tak perlu dipertanyakan lagi.
Namun tentunya, ada pro kontra dibalik sebuah keputusan, termasuk kedatangan Igbonefo.
Bahkan, pro kontra tersebut juga pasti ada di benak suporter Persib, bobotoh.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | TribunJabar.id |
Komentar