Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lawan Sampdoria, AC Milan Pantang Bergantung pada Ibrahimovic

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 6 Januari 2020 | 03:00 WIB
Zlatan Ibrahimovic beraksi dengan seragam AC Milan dalam laga uji coba.
TWITTER.COM/THEMILANCLUB
Zlatan Ibrahimovic beraksi dengan seragam AC Milan dalam laga uji coba.

BOLASPORT.COM - Pelatih AC Milan, Stefano Pioli, mengonfirmasi Zlatan Ibrahimovic bakal diturunkan kala melawan Sampdoria dan mewanti-wani skuatnya untuk tidak bergantung pada sang pemain.

AC Milan memastikan nama Zlatan Ibrahimovic masuk dalam skuat yang bakal diturunkan kala menghadapi Sampdoria, Senin (6/1/2020).

Meski namanya masuk ke dalam susunan pemain yang bakal diturunkan melawan Sampdoria, pelatih AC Milan, Stefano Pioli, memberikan peringatan kepada terkait keberadaan Zlatan Ibrahimovic.

Zlatan Ibrahimovic dinilai hadir bukan sebagai sosok penyelamat AC Milan yang tengah terpuruk di Liga Italia 2019-2020.

Baca Juga: VIDEO - Gol Spektakuler Scouser 18 Tahun yang Menangkan Liverpool di Derbi Merseyside

"Ibrahimovic tiba dalam kondisi yang baik dan siap bekerja sama dengan tim meski membutuhkan sedikt waktu kami tidak punya waktu untuk mengobrol melainkan dengan bertindak," kata Stefano Pioli dikutip BolaSport.com dari Football Italia.

"Ibrahimovic berbeda dengan pemain kami lainnya, ia mampu mengubah dinamika dan suasa dalam tim.

"Saya rasa kami tidak boleh menggantungkan Ibrahimovic sebagai penyelamat yang datang bagi kami, tetapi ia menjadi nilai tambah dalam skuat guna memperbaiki performa di liga.

"Dia adalah sosok pemenang tetapi ia tidak mampu memenangkan pertandingan seorang diri dan seluruh tim harus memberi yang terbaik tanpa menggantungkan pada satu pemain," ujar Pioli menambahkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Menang Tipis atas Borneo FC, Bojan Hodak Akui Persib Kesulitan Keluar dari Tekanan Pesut Etam

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X