Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aji Santoso Pasrah dengan Keputusan Pemain yang Sulit Dipertahankan

By Nezatullah Wachid Dewantara - Selasa, 7 Januari 2020 | 19:45 WIB
Pelatih Persebaya, Aji Santoso, saati melatih Bajul Ijo di Lapangan Polda Jatim, Kamis (31/10/2019).
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Pelatih Persebaya, Aji Santoso, saati melatih Bajul Ijo di Lapangan Polda Jatim, Kamis (31/10/2019).

BOLASPORT.COM - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, menyerahkan keputusan pemain untuk bertahan di tim kepada diri mereka sendiri.

Persebaya Surabaya sejauh ini sudah melakukan sejumlah pergerakan di bursa transfer awal musim 2020.

Sejumlah pemain baru sudah diresmikan dan siap memperkuat tim berjulukan Bajul Ijo tersebut untuk musim depan.

Total ada tujuh wajah baru yang akan menghiasi skuad Persebaya musim depan.

Baca Juga: Pemain Terbaik Asia 2019 - Peluang Besar Minamino Patahkan Dominasi Son

Baca Juga: Pemain Terbaik Asia 2019 - Indonesia Ikut Pilih Son Heung-min Jadi Nomor Satu

Dua di antara pemain tersebut merupakan pilar promosi dari tim junior Persebaya.

Sementara itu, ada 14 pemain yang dikabarkan resmi bertahan bersama Persebaya musim depan.

Beberapa pemain lain masih dalam proses negosiasi terkait perpanjangan kontrak mereka.

Namun, rumor yang beredar ada dua nama yang masih alot dalam proses negosiasi.

Baca Juga: Hasil Malaysia Masters 2020 - Menang, Fajar/Rian Lolos Babak Kedua

Mereka adalah kapten Persebaya musim lalu, Ruben Sanadi, dan pemain muda potensial, Osvaldo Haay.

Kedua pemain tersebut memang telah memberikan kontribusi besar bagi prestasi Persebaya musim lalu.

Ruben Sanadi musim lalu tampil dalam 30 pertandingan Persebaya dan menyumbang satu gol dan enam assist.

Sementara itu, Osvaldo Haay tampil dalam 20 laga Persebaya pada Liga 1 2019 dan berhasil mencetak enam gol plus tiga assist bagi Bajul Ijo.

Aksi winger Persebaya Surabaya, Osvaldo Haay, saat mencetak gol ke gawang Bali United pada pekan ke-20 Liga 1 2019.
PERSEBAYA.ID
Aksi winger Persebaya Surabaya, Osvaldo Haay, saat mencetak gol ke gawang Bali United pada pekan ke-20 Liga 1 2019.

Baca Juga: Bos Mercedes Mengaku Tak Akan Berkhianat Pindah ke Ferrari

Hasilnya, Persebaya pun mengakhiri musim di peringkat kedua dengan total 54 poin dari 34 pertandingan musim 2019.

Kabar tersebut pun ditanggapi oleh pelatih Persebaya, Aji Santoso.

"Satu hal yang pasti, Persebaya tetap ingin mempertahankan pemain," ujar Aji.

"Tetapi jika memang kesepakatan tak terjadi, mau bagaimana lagi?" ucapnya.

Baca Juga: Bojan Hondak Ungkap Alasan Terima Pinangan untuk Melatih PSM

Aji memastikan bahwa tawaran yang diberikan kepada pemain oleh manajemen Persebaya sudah sesuai dengan kontribusi dan kemampuan mereka.

"Saya dan manajemen sudah maksimal untuk memberikan penawaran yang sepadan," kata Aji.

"Tetapi mereka terkadang menawar, misal umpannya seharusnya satu mereka minta tiga atau empat."

"Kan tidak mungkin, jadi memang saya dengan manajemen sudah berusaha mempertahankan pemain yang mau bertahan di Persebaya," tuturnya menerangkan.

Baca Juga: Update Bursa Transfer Persebaya - Miliki 3 Pemain Asing, Datangkan Eks Persib

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Debut hat-trick @cristiano di Liga Italia. . #juventus #seriea #ligaitalia #premierleague #ligainggris #laliga #ligaspanyol #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : surya.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Sempat Direpotkan, Fikri/Daniel Gulung Juara Dunia Junior dari Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X