Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Tak Butuh Ronaldinho untuk Jadi Pemain Hebat di Barcelona

By Dimas Wahyu Indrajaya - Jumat, 17 Januari 2020 | 15:40 WIB
Lionel Messi melakukan selebrasi bersama Ronaldinho usai mencetak gol perdana ke gawang Albacete pada 2005
TWITTER.COM/FANTASYITEAM
Lionel Messi melakukan selebrasi bersama Ronaldinho usai mencetak gol perdana ke gawang Albacete pada 2005

BOLASPORT.COM - Ronaldinho menceritakan kedekatannya dengan Lionel Messi.

Legenda sepak bola asal Brasil, Ronaldinho mempunyai kedekatan dengan Lionel Messi.

Keduanya memang beda era, tetapi sama-sama tumbuh menjadi pemain kelas dunia di Barcelona.

Baca Juga: Legenda Timnas Brasil Sebut Barcelona Tidak Menghormati Ernesto Valverde

Nama Messi baru muncul setelah dipromosikan dari La Masia ke tim senior.

Tepat pada saat itu Ronaldinho sedang jaya-jayanya di sepak bola dunia.

Saling bahu-membahu di mana Ronaldinho menjadi mentor Messi yang masih setengah matang sebagai pesepak bola pro.

Namun Ronaldinho tahu, Messi kelak akan menjadi hebat karena setelah ia bergabung dengan Barcelona pada 2003 sudah ada perbincangan tentangnya.

"Ketika saya mendarat di Barcelona, sudah ada perbincangan mengenai bocah (Messi) yang jago," kata Ronaldinho pada Panenka Magazine, dikutip BolaSport.com dari Goal.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : goal.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Jilat Ludah Sendiri, Pecco Bagnaia Gamblang Minta Bantuan Marc Marquez dan Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X