Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Melbourne Victory Vs Bali United - Stefano Lilipaly Beberkan Kelebihan Tim Lawan yang Alami Masalah

By Metta Rahma Melati - Senin, 20 Januari 2020 | 15:12 WIB
Gelandang Bali United, Sidik Saimima, bersama Stefano Lilipaly merayakan gol yang dicetaknya saat melawan Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.
INSTAGRAM BALI UNITED
Gelandang Bali United, Sidik Saimima, bersama Stefano Lilipaly merayakan gol yang dicetaknya saat melawan Tampines Rovers pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2020.

BOLASPORT.COM - Pemain Bali United, Stefano Lilipaly membeberkan kelebihan Melbourne Victory meskipun dihinggapi beberapa masalah.

Bali United akan melawan Melbourne Victory pada babak penyisihan putaran kedua Liga Champions Asia (LCA) 2020.

Stefano Lilipaly menilai bahwa timnya harus benar-benar fokus melawan Melbourne Victory.

"Setelah (pertandingan melawan Tampines), kami benar-benar fokus pada Melbourne Victory," kata Stefano Lilipaly, Senin (20/1/2020), dikutip BolaSport.com dari FTBL.

Baca Juga: LCA 2020 - 3 Pemain Kunci Bali United Menurut Melbourne Victory

"Kami melihat mereka tidak memulai musim dengan sangat baik," katanya.

Melbourne Victory memang mengalami beberapa masalah, mereka memecat pelatih Marco Kurz dan mengangkat Carlos Salvachua sebagai pelatih interim.

"Kami tahu bahwa mereka memiliki beberapa masalah, mereka mengganti pelatih, sehingga beberapa hal tidak terlalu baik. Tetapi kami masih harus tetap fokus, mereka memiliki tim yang bagus dengan banyak kualitas sehingga bagi kami itu sangat penting bagi kami untuk memulai besok dengan sangat baik dan mudah-mudahan tim terbaik akan menang," katanya.

Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Akan Hadapi 5 Laga Uji Coba di Thailand


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : ftbl.com.au
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X