Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Pochettino, Inilah Sosok Ideal Calon Pelatih Manchester United

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Minggu, 26 Januari 2020 | 11:45 WIB
Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate
TWITTER.COM/ENGLAND
Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate

BOLASPORT.COM - Pelatih tim nasional Inggris, Gareth Southgate, diperkirakan akan mengambil alih posisi pelatih Manchester United setelah gelaran Euro 2020.

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, berada dalam ancaman besar, jika dia tidak bisa memenuhi target tim.

Petinggi Setan Merah diyakini ingin memberi Solskjaer waktu ketika ia ingin membalikkan nasib klub saat ini.

Menurut laporan pekan lalu, mengklaim bahwa pelatih berusia 46 tahun itu akan diberikan setidaknya satu jendela transfer musim panas lagi untuk membawa pemain yang ia butuhkan.

Solskjaer bisa dipecat dari jabatannya pada musim panas ini jika hasil yang ia berikan untuk tim tidak segera membaik.

Baca Juga: Cuma Hargai Penyerangnya Rp1,2 Triliun, Monaco Tolak Tawaran Barcelona

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, Southgate dipandang sebagai kandidat utama untuk mengambil alih posisi pelatih Manchester United setelah gelaran Euro 2020 bersama tim nasional Inggris.

Mauricio Pochettino secara umum dianggap sebagai calon terdepan dan menjadi favorit untuk pekerjaan itu seandainya Solskjaer dipecat dari tugasnya.

Namun, laporan mengklaim bahwa Southgate memilki peluang besar dan merupakan sosok yang tepat dalam pemikiran United.

Dia dipandang sebagai manajer ideal untuk melanjutkan kebijakan klub dalam mempromosikan dan mengembangkan bakat muda.

Wakil eksekutif United, Ed Woodward, telah mengaku bangga dengan bagaimana tim Inggris bisa berkembang di bawah kepemimpinan Southgate.

Baca Juga: AC Milan dan Sevilla Capai Kata Sepakat, Suso Segera Pulang Kampung

Southgate merupakan pengunjung reguler ke tempat latihan United sebagai bagian dari tugasnya sebagai pelatih Inggris.

Pelatih Inggris itu mengatakan terkesan dengan United dalam membina para pemain muda.

Sementara itu, tekanan berada pada Solskjaer setelah tiga kekalahan liga dalam empat pertandingan telah membuat suporter menyanyikan chants sindiran untuk melawan keluarga Glazer dan Woodward.

Para Suporter memprotes sang pemilik klub setelah kalah dari Burnley di Old Trafford pada hari Rabu lalu.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Selamat Tahun Baru Imlek Bolasporter. . Semoga kesehatan dan rejeki kita semakin lebih baik ke depannya. . #imlek #gongxifacai #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Pembalap Tertua Akademi Valentino Rossi Punya Harapan, Franco Morbidelli Didorong untuk Bersaing di 3 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136