Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Quartararo Merasa Karier Rossi di Tim Pabrikan Yamaha Sudah Sampai Ujungnya

By Agung Kurniawan - Jumat, 31 Januari 2020 | 14:35 WIB
Fabio Quartararo (depan) saat dibayangi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi
twitter.com/FabioQ20
Fabio Quartararo (depan) saat dibayangi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi

BOLASPORT.COM - Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, merasa bahwa karier Valentino Rossi di tim pabrikan Yamaha sudah mencapai ujungnya.

Fabio Quartararo akan memulai babak baru dalam kariernya sebagai pembalap MotoGP pada musim 2021 mendatang.

Pembalap berjulukan El Diablo tersebut akan naik ke tim pabrikan, Monster Energy Yamaha untuk menggantikan posisi Valentino Rossi.

Quartararo akan berduet dan bahu membahu bersama Maverick Vinales selama dua musim tepatnya pada 2021-2022.

Baca Juga: Video Langka Ketika McGregor Masih 18 Tahun Hancurkan Lawannya!

Tim berlogo garpu tala itu memilih Quartararo setelah dia tampil cemerlang sebagai pembalap debutan pada MotoGP 2019 lalu.

Rider berusia 20 tahun itu berhasil mengumpulkan tujuh kali finis di podium serta enam kali pole position alias start terdepan.

Pada akhir musim, dia juga berhasil finis di peringkat kelima pada klasemen akhir pembalap MotoGP 2019.

Capaian itu mengalahkan Valentino Rossi yang hanya mampu mengakhiri musim 2019 dengan berada di peringkat ketujuh.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Tuttomotoriweb
REKOMENDASI HARI INI

Cetak Sejarah Baru Lawan Arab Saudi, Timnas Indonesia Sukses Jungkir Balikkan Prediksi Media-media Asing

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X