Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Luis Suarez Bawakan Pesan Positif di Tengah Krisis Barcelona

By Sri Mulyati - Rabu, 5 Februari 2020 | 16:15 WIB
Striker Barcelona, Luis Suarez.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Striker Barcelona, Luis Suarez.

BOLASPORT.COM - Striker Barcelona, Luis Suarez, mencoba memberikan harapan bagi suporter klub di tengah kondisi mereka saat ini.

Luis Suarez harus menepi karena cedera lutut yang ia alami.

Setelah melalui operasi pada lututnya, Suarez diperkirakan bisa absen hingga akhir musim 2019-2020.

Nasib Barcelona kian memburuk karena penyerang mereka yang lain, Ousmane Dembele, juga harus mengalami cedera.

Suarez pun menyampaikan pesan positif agar fan Barcelona tidak terlalu khawatir.

"Kondisi terus membaik, lebih kuat dari sebelumnya," tulis Suarez seperti dilansir BolaSport.com dari akun Instagram miliknya.

Baca Juga: Lionel Messi Marah-marah soal Wawancara Kontroversial Abidal

Cedera Suarez dan Dembele memang membuat Barcelona mengalami krisis, terutama di lini depan.

Pelatih Barcelona, Quique Setien, tinggal memiliki Lionel Messi dan Antoine Griezmann sebagai pilihan di lini serang.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : instagram.com/luissuarez9

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X