Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden Barcelona Terpaksa Turun Tangan tuk Tengahi Abidal dan Messi

By Adi Nugroho - Rabu, 5 Februari 2020 | 22:30 WIB
Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu
TWITTER.COM/FENOMENALJOAOXO
Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu

BOLASPORT.COM - Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu kabarnya akan menemui Eric Abidal dan Lionel Messi untuk membahas masalah yang belakangan menguap di media.

Situasi klub Barcelona memanas akibat perang argumen antara direktur olahraga Blaugrana, Eric Abidal dengan kapten tim, Lionel Messi.

Kisruh internal ini diawali oleh komentar Abidal yang menilai pemecatan Ernesto Valverde itu dikarenakan oleh ulah pemain Barcelona sendiri.

Menurut Abidal, pemain Barcelona tidak bekerja dengan maksimal di bawah arahan Valverde.

Baca Juga: Selain Daniel Maldini, 3 Pemain Ini Juga Ikuti Jejak Sang Ayah

"Banyak pemain tidak senang dan tidak bekerja banyak dan ada juga masalah dengan komunikasi internal," ucap Abidal seperti dikutip BolaSport.com dari Sport English.

"Hubungan antara pelatih dan ruang ganti selalu bagus, tetapi ada hal-hal yang bisa saya rasakan sebagai mantan pemain."

"Saya memberi tahu klub apa yang saya pikirkan (mengenai situasi di ruang ganti) dan kami harus membuat keputusan," kata Abidal menambahkan.

Komentar Abidal itu mendapat respons negatif dari Messi.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Sport EN
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Nasib Red Sparks Selamat, Megawati Dkk Batal Dikudeta Usai 5 Pemain Tim Terlemah Menggila

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X