Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Kandidat Utama Pengganti Messi Jika Jadi Tinggalkan Barcelona

By Sri Mulyati - Jumat, 7 Februari 2020 | 15:00 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga kontra Valencia di Mestalla, Sabtu (25/1/2020).
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Megabintang Barcelona, Lionel Messi, dalam laga kontra Valencia di Mestalla, Sabtu (25/1/2020).

BOLASPORT.COM - Barcelona mulai diterpa rumor kehilangan megabintang mereka, Lionel Messi, seiring dengan banyaknya permasalahan yang melanda klub tersebut.

Lionel Messi baru saja menyelesaikan masalahnya dengan Direktur Olahraga Barcelona, Eric Abidal.

Kini Messi kembali harus bermasalah dengan tersingkirnya Barcelona dari babak perempat final Copa del Rey.

Kondisi ini membuat Messi dikabarkan akan hengkang dari Barcelona pada akhir musim.

Jika hal tersebut terjadi, Barcelona pun mau tidak mau harus mencari pengganti.

Baca Juga: Barcelona Kalah, Fans Man City Ramai Posting 'Welcome Lionel Messi'

Barcelona masih memiliki Antoine Griezmann, tetapi striker asal Prancis tersebut belum bisa beradaptasi dengan maksimal musim ini.

Pilihan pertama Barcelona sebagai pengganti Messi tentu saja striker Inter Milan, Lautaro Martinez.

Berasal dari Argentina seperti Messi, Martinez sudah diincar Barcelona sejak musim lalu.

Bak gayung bersambut, Martinez juga disebut berminat untuk bergabung dengan Barcelona.

Baca Juga: VIDEO - Barcelona Butuh Gol, Kaki Kiri Messi Justru Tidak Sakti

Dua bintang Paris Saint-Germain, Neymar dan Kylian Mbappe, juga masuk ke dalam radar Barcelona.

Neymar sudah pernah membela Barcelona sehingga tahu mengenai filosofi klub tersebut.

Sementara Mbappe masih berusia 22 tahun sehingga cocok menjadi striker masa depan Barcelona.

Baca Juga: Para Pemain Barcelona Mulai Marah soal Konflik Eric Abidal-Lionel Messi

Selain itu, Mbappe juga tengah dikabarkan memiliki hubungan kurang harmonis dengan pelatih klub tersebut, Thomas Tuchel.

Kondisi tersebut membuat Mbappe berpeluang pergi dari PSG dalam waktu dekat.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : as.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas U-20 Indonesia TC di Jepang, Fokus Adaptasi Cuaca Dingin

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X