Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Bertahan, Manchester City Beralih ke Kylian Mbappe

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Sabtu, 8 Februari 2020 | 20:00 WIB
Lionel Messi dan Pep Guardiola saat masih sama-sama di Barcelona.
TWITTER.COM/FUTBALLNEWS_
Lionel Messi dan Pep Guardiola saat masih sama-sama di Barcelona.

BOLASPORT.COM - Manchester City, memasukkan nama Kylian Mbappe di daftar incaran sebagai pengganti dari Sergio Aguero.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, sedang memiliki tugas berat dengan mencoba mendatangkan penyerang baru sebagai pengganti Sergio Aguero.

Sergio Aguero sudah mendekati tahun-tahun senja dalam kariernya dan akan memasuki tahun terakhir kontraknya bersama Man City pada musim depan.

Pelatih asal Catalan itu saat ini hanya memiliki satu penyerang cadangan yakni penyerang asal Brasil, Gabriel Jesus.

Para petinggi Etihad diyakini khawatir tentang apakah Gabriel Jesus bisa menjadi pengganti sepadan Aguero atau tidak.

Baca Juga: Saddil Ramdani Bantah Pernah Bertemu dengan Manajemen Persib

Guardiola sebelumnya menyatakan bahwa Aguero tidak tergantikan, tetapi pemain berusia 31 tahun itu diperkirakan akan pulang kampung ke Argentina setelah kontraknya berakhir.

Terlepas dari rumor yang menghubungkan City dengan Lionel Messi, mereka tampaknya kesulitan mendapatkannya dari Barcelona karena sang pemain mengatakan tetap bertahan di Camp Nou.

Dilansir BolaSport.com dari Express, Lionel Messi tidak memiliki keinginan hengkang dari Barcelona musim ini dan setidaknya ia ingin melihat situasi kontraknya terlebih dulu.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Express
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X