Jalannya Laga AC Milan Vs Juventus
Pertandingan antara AC Milan Vs Juventus berjalan dengan tensi tinggi dan diwarnai banyak peluang emas.
Namun gol tercipat baru pada menit ke-61.
Sepakan half-volley Ante Rebic, yang meneruskan umpan lambung Samu Castillejo, tidak dapat digapai oleh Gianluigi Buffon.
Unggul satu gol, AC Milan malah harus kehilangan Theo Hernandez karena diusir keluar lapangan oleh wasit setelah mendapat kartu kuning pada menit ke-72.
Baca Juga: Persis Solo Siap Tampung Pemain yang Tak Dipakai Persib Bandung
????"Son 2 maçta önce Verona'ya 2-1 yenildiniz, şimdi de Milan ile 1-1 berabere kaldınız. Form durunuzdan endişeleniyor musunuz?"
- Maurizio Sarri: "Endişeli değilim. Asıl endişe duymamız gereken şey bu hayattaki sağlığımız. Bu bir spor." pic.twitter.com/QGIvnQfjXG
— Transfer Tahtası (@transfertahtasi) 14 February 2020
Keunggulan jumlah pemain langsung dimanfaatkan Juventus.
Hingga pada menit ke-90, usaha pemain Juventus akhirnya terbayarkan setelah wasit menunjuk titik putih atas pelanggaran handball bek Milan.
Ronaldo sebagai eksekutor berhasil melakukan tugasnya dengan baik. Skor 1-1 bertahan hingga usai.
Pertandingan leg kedua akan berlangsung di Allianz Stadium, Turin pada 4 Maret 2020 mendatang.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | football-italia.net |
Komentar