Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Cuma Imbang, Ronaldo Tetap Sampaikan Pesan Positif

By Sri Mulyati - Jumat, 14 Februari 2020 | 23:45 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo (kiri), merayakan gol yang dicetak ke gawang AC Milan dalam laga leg pertama semifinal Coppa Italia di Stadion San Siro, Kamis (12/2/2020) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo (kiri), merayakan gol yang dicetak ke gawang AC Milan dalam laga leg pertama semifinal Coppa Italia di Stadion San Siro, Kamis (12/2/2020) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB.

BOLASPORT.COM - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, menyemangati rekan-rekannya usai laga leg pertama semifinal Coppa Italia melawan AC Milan.

Juventus bermain imbang 1-1 pada laga yang digelar di Stadion San Siro, Kamis (13/2/2020).

Tim asuhan Maurizio Sarri bahkan hampir kalah karena kebobolan lebih dahulu lewat gol Ante Rebic pada menit ke-61.

Cristiano Ronaldo lalu membalas lewat gol penalti yang ia cetak pada menit ke-90+1.

Ronaldo pun tetap menyampaikan pesan positif meski timnya tidak meraih kemenangan kali ini.

Baca Juga: Diminati Liverpool, Jadon Sancho Salah Kaprah jika Pilih Man United

"Laga yang sulit tetapi kami bisa bertahan bersama sebagai tim," ujar Ronaldo seperti dilansir BolaSport.com dari akun Instagram miliknya.

"Sekarang kami punya laga leg kedua di kandang sendiri dan dengan dukungan suporter, kami bisa mencapai final Coppa Italia," kata Ronaldo menambahkan.

Ronaldo sendiri belum pernah membawa Juventus melaju hingga final Coppa Italia.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : instagram.com/cristiano
REKOMENDASI HARI INI

Termasuk Sang Kapten, Dua Pemain Dipastikan Arab Saudi Absen Saat Jumpa Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X