Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MNC Vision Networks Siarkan Liga 1 dan Liga 2 2020

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 17 Februari 2020 | 16:11 WIB
Caption: PSSI, PT LIB, dan MNC Group meresmikan hak siar Liga 1 dan Liga 2 di INews Tower, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Senin (17/2/2020).
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Caption: PSSI, PT LIB, dan MNC Group meresmikan hak siar Liga 1 dan Liga 2 di INews Tower, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Senin (17/2/2020).

BOLASPORT.COM - Perusahaan holding TV berlangganan terbesar di Indonesia, MNC Vision Networks, siap memanjakan para penggemar sepak bola di Indonesia dengan menayangkan Liga 1 dan Liga 2 2020.

MNC mendapat hak siar untuk 306 pertandingan Liga 1 2020 yang akan disiarkan mulai 29 Februari mendatang.

Untuk Liga 2 2020, MNC mendapatkan hak siar untuk 62 pertandingan.

Selain itu, MNC juga akan menyiarkan 4 pertandingan semifinal dan final Liga 1 U-20 2020.

Baca Juga: Tampil Penuh Lawan Persis Solo, Bintang Muda Persib Makin Percaya Diri

Pelanggan MNC Vision, K-Vision, MNC Play, dan Vision+ dapat menyaksikan pertandingan Liga 1 dan Liga 2 melalui Channel MNC Sports 2 dan MNC Sports 1.

CEO PT MNC Vision Networks Tbk, Ade Tjendra, mengatakan ini merupakan komitmennya untuk selalu memberikan layanan terbaik kepada keluarga Indonesia.

"Kami sangat senang bisa mendapatkan hak siar Liga 1 2020, laga pertandingan sepak bola nasional yang paling dinantikan," kata Ade Tjendra di INews Tower, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Senin (17/2/2020).

"Liga 1 2020 ini dapat disaksikan di seluruh platform milik MNC Vision Networks, baik di TV berlangganan berbasis DTH (Direct to Home) atau satelit melalui MNC Vision dan K-Vision, broadband internet dan IPTV (Interactive Protocols TV) melalui MNC Play."


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X