BOLASPORT.COM - Sebuah trik dipertontonkan bek Manchester United, Eric Bailly, sewaktu jumpa Chelsea pada pekan ke-26 Liga Inggris 2019-2020.
Manchester United sukses membawa pulang kemenangan 2-0 dari kandang Chelsea di Stamford Bridge, Senin (17/2/2020).
Dua gol tim tamu lahir dari Anthony Martial dan Harry Maguire.
Eric Bailly, meski tak ikut menyumbang gol, tampil solid di lini belakang Setan Merah.
Baca Juga: Persebaya Dibuat Kecewa oleh Panpel Piala Gubernur Jatim 2020, Ini Alasannya
Ada satu momen ketika bek asal Pantai Gading itu mengelabui striker Chelsea, Michy Batshuayi, di kotak penalti sendiri.
Ia melakukan aksi berputar sehingga membuat bingung penyerang lawan.
Trik tersebut lantas mendapat sambutan dari netizen.
Eric Bailly Please, Batshuayi has a Family ???????????? #GGMU #MUFC #CHEMUN pic.twitter.com/b223ChIPTQ
— ????King Wanga™ (@ItsWanga) 17 February 2020
Eric Bailly always living life on the edge ... loving it ???? #mufc
— Scholes ???????? (@26scholes) 17 February 2020
ERIC BAILLY WITH THE SAUCE... ???????????? #MUFC pic.twitter.com/ISxdbpNCMp
— Man Utd Maverick ???? (@ManUtdMaverick) 17 February 2020
Eric Bailly just did a step over and turned his man in our own box. THIS is what we are all here for. #MUFC
— Karthik Shyamsundar (@MrKartShyam) 17 February 2020
Eric Bailly might be my favourite footballer to watch ever, so random hahahaa #MUFC
— Luke (@LukeMG_17) 17 February 2020
Baca Juga: Citra Adisti, Kiper Timnas Futsal Putri yang Punya Segudang Prestasi
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : |
Komentar