Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Zein Al Hadad Doakan Persebaya Surabaya Meraih Juara di Liga 1 2020

By Bayu Chandra - Rabu, 19 Februari 2020 | 16:30 WIB
Pelatih M Zein Al Hadad berkomentar saat jumpa pers pasca laga Persija kontra Persib di Stadion Mana
Pelatih M Zein Al Hadad berkomentar saat jumpa pers pasca laga Persija kontra Persib di Stadion Mana

BOLASPORT.COM - Mantan pemain timnas Indonesia dan pelatih Persija Jakarta, Zein Al Hadad, mendoakan agar Persebaya Surabaya bisa meraih prestasi terbaik di Liga 1 2020

Kompetisi Liga 1 2020 akan segera bergulir pada tanggal 29 Februari 2020 dan beberapa tim sudah menyiapkan beberapa skuad terbaiknya

Termasuk Persija Jakarta yang saat ini banyak mendatangkan pemain-pemain bintang seperti Marco Motta dan pemain-pemain bintang lain.

Beberapa tim bahkan sudah mengikuti agenda laga uji coba pramusim seperti Piala Gubernur Jatim 2020 dan turnamen di luar Liga Indonesia seperti Persib Bandung dan Bhayangkara FC.

Baca Juga: Piala Gubernur Jatim 2020, Persebaya Tak Takut Hadapi Persija Jakarta di Final

Artinya, para kontestan Liga 1 2020 mempersiapkan dengan baik kompetisi musim ini dan siap bersaing meraih gelar juara liga teratas tersebut.

Situasi ini membuat Zein Al Hadad meyakini bahwa persaingan di Liga 1 2020 akan semakin ketat.

Dilansir BolaSport.com dari laman Surya, kendati begitu, lelaki yang akrab disapa Mamak ini berharap tim Bajul Ijo bisa mendapat hasil bagus dan meraih predikat juara musim ini.

"Liga yang akan datang tampaknya akan ketat persaingannya. Banyak tim yang berambisi untuk juara, termasuk kepindahan pemain luar biasa. Tapi, kita berharap dan berdoa Persebaya lebih bagus dan bisa juara," kata Zein Al Hadad.

Baca Juga: Aji Santoso Teriaki Pemain Saat Persebaya Unggul 4-1 atas Arema FC di Semifinal Piala Gubernur Jatim 2020

Lelaki keturunan Arab tersebut juga mengingatkan tentang tingginya animo suporter fanatik Persebaya, Bonek, melihat tim kebanggaan untuk juara.

Zein Al Hadad mendoakan agar Persebaya Surabaya mampu berprestasi dan sukses mengangkat trofi Liga 1 Indonesia di musim ini.

"Karena liga yang akan datang saya melihat animo suporter, keinginan suporter jadi juara sangat tinggi. Kita doakan Persebaya Surabaya ke depan bisa berprestasi dan tentunya juara ya," ujar Zein Al Hadad.

Persebaya Surabaya punya modal berharga menyambut Liga 1 2020, di mana mereka saat ini bisa tampil di Piala Gubernur Jatim 2020 dan akan melawan Persija Jakarta di babak final.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Surya.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X