Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Dapat Ucapan Selamat dari Khofifah Indar Parawansa Usai Juara Piala Gubernur Jatim 2020

By Bayu Chandra - Jumat, 21 Februari 2020 | 19:30 WIB
Mantan Mentri Sosial, Khofifah Indar Parawangsa.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Mantan Mentri Sosial, Khofifah Indar Parawangsa.

BOLASPORT.COM - Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, memberikan ucapan selamat kepada Persebaya Surabaya yang sukses meraih gelar juara Piala Gubernur Jatim 2020.

Persebaya Surabaya akhirnya berhasil menjadi juara Piala Gubernur Jatim 2020 setelah mengalahkan Persija Jakarta 4-1 di babak final.

Pertandingan Persebaya Surabaya melawan Persija Jakarta berlangsung di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Jawa Timur, Kamis (20/2/2020).

Empat gol Persebaya Surabaya ke gawang Persija Jakarta dicetak oleh Oktafianus Fernando (menit ke-3), Makan Konate (52'), Ricky Kambuaya (56'), dan Mahmoud Eid (80').

Baca Juga: Bagus Kahfi Puncaki Daftar Top Scorer Garuda Select Jilid Dua

Di sisi lain, Persija Jakarta hanya sanggup mencetak satu gol ke gawang Persebaya Surabaya melalui Marko Simic pada menit ke-43.

Dilansir BolaSport.com dari laman Antara, Jumat (21/2/2020) Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mengucapkan selamat kepada Persebaya Surabaya yang berhasil menjadi juara Piala Gubernur Jatim 2020.

Praktis, Persebaya Surabaya sudah mengoleksi dua gelar Piala Gubernur Jatim, masing-masing pada tahun 2005 dan 2020.

"Mereka layak menjadi juara dan selamat kepada Persebaya," ujar Khofifah Indar Parawansa.

Baca Juga: Piala Gubernur Jatim 2020 - Bukti Perjuangan Bonek untuk Persebaya

Khofifah mengakui permainan Persebaya Surabaya memang menunjukan tren positif mulai babak penyisihan grup di Bangkalan, Madura, beberapa waktu lalu.

Mantan Menteri Sosial itu pun tidak ragu memuji Bonek, salah satu pendukung besar Persebaya Surabaya, yang sudah meramaikan pertandingan final di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo.

"Sebelum dan setelah laga tidak ada keributan sehingga laga berlangsung kondusif," ujar Khofifah.

"Hal ini menunjukkan kedewasaan suporter dari Bonek," kata Khofifah lagi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Antaranews
REKOMENDASI HARI INI

Tekad Persib Kalahkan Zhejiang Demi Susul Asnawi Mangkualam dkk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X