Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Launching Persija Kali Ini Ingin Lebih Dekat dengan Jak Mania

By Abdul Rohman - Senin, 24 Februari 2020 | 09:00 WIB
Otavio Dutra dalam peluncuran tim Persija Jakarta menjelang Liga 1 2020, Minggu (23/2/2020) di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.
MUHAMMAD ALIF AZIZ/BOLASPORT.COM
Otavio Dutra dalam peluncuran tim Persija Jakarta menjelang Liga 1 2020, Minggu (23/2/2020) di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.

BOLASPORT.COM - Peluncuran tim dengan cara ala klub-klub Eropa dilakukan Persija pada akhir pekan.

Persija Jakarta menggelar launching tim dan Jersey bertajuk "Dream Team" di stadion Utama Gelora Bung Karno, Minggu (23/02/2020).

Penanggung jawab acara, Andika Lesmana, mengatakan acara launching kali ini bertujuan mendekatkan Persija dengan Jak Mania.

Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Spanyol - Berhasil Comeback, Atletico Aman di Urutan ke-3

"Kita memang seperti terakhir kali di acara meet and great ingin melakukan launching lebih dekat dengan Jak mania. Ya sudah, paling bagus idenya memang di stadion," ujar Andika Lesmana di konferensi pers seusai laga lawan klub Singapura, Geylang FC, di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada hari yang sama.

Sekitar 26 ribuan Jak Mania hadir untuk menyaksikan acara launching tim dan jersey.

Acara launching turut dihadiri Mochamad Iriawan (ketua PSSI), Cucu Soemantri (Dirut PT LAIN), Mohammad Prapanca (Presiden klub Persija), Ferry Paulus (Direktur Olahraga Persija), dan beberapa petinggi lainnya.

Pada pertandingan persahabatan kontra Geylang, Persija berhasil meraih kemenangan 3-1.

Tiga gol Persija diciptakan oleh Osvaldo Hay, Marco Simic, dan Heri Susanto.

Baca Juga: Icardi Lempar Kursi dan Mengurung Diri Usai Dicadangkan oleh Tuchel

Sedangkan satu gol Geylang FC dicetak oleh Panagiotis Linargos lewat tendangan penalti.

Andika mengatakan untuk mencari tim yang mau melakukan laga persahabatan tidak mudah.

"Jadi tidak mudah mencari lawan, baru confirm hari Jumat satu minggu yang lalu," kata Andika.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X