Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Teco Beberkan Alasan Bali United Kalah dari Svay Rieng

By Ibnu Shiddiq Nur Fitri - Rabu, 26 Februari 2020 | 17:30 WIB
Aksi penyerang Bali United, Ilija Spasojevic, saat mencetak gol ke gawang Svay Rieng pada laga kedua Grup G Piala AFC 2020.
BALIUTD.COM
Aksi penyerang Bali United, Ilija Spasojevic, saat mencetak gol ke gawang Svay Rieng pada laga kedua Grup G Piala AFC 2020.

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra beberkan alasan mengapa timnya kalah lawan Svay Rieng di Stadion Olimpik Kamboja, Selasa (25/2/2020).

Bali United terpaksa pulang tanpa membawa poin setelah takluk 1-2 atas Svay Rieng pada laga kedua babak penyisihan Grup G.

Dua gol tuan rumah berkat Hoy Phallin di menit awal babak pertama setalah lolos dari perangkap offside.

Dan gol kedua terjadi pada menit ke-19 karena kesalahan umpan Ricky Fajrin yang bisa direbut jean Mbarga Privat yang langsung ditendang keras masuk di sisi kiri gawang.

Baca Juga: TERPOPULER OLE - Hasil Bali United di Piala AFC, Brylian Aldama Gabung Klub Eropa, Hingga Pemain Inti Persib

Bali United hanya mampu mengejar kertinggalan berkat gol Spaso di menit-58 yang memanfaatkan bola rebound hasil sundulannya.

Tim Serdadu Tridatu sebenarnya mampu bermain imbang 2-2, hanya saja gol Ilija Spasojevic dimenit-45 dianulir wasit karena menganggap Spaso offside.

Stefano menjelaskan mengapa timnya kalah, ia menyebut karena faktor pemain sendiri dan faktor wasit.

Dari Fakor tim, pelatih yang akrab disapa Teco itu mengatakan anak asuhnya sering melakukan kesalahan yang berakibat fatal.

"Diawal pertandingan kita lakukan kesalahan terus menerus, dan lawan bisa cetak dua gol cepat," tegas Teco dikuti dari Tribun Bali.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : bali.tibunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Shi Yu Qi Akhirnya Buka Suara Setelah Pingsan di Tengah Laga, Sembunyikan Sakit Demi Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X