Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persita Anggap Target 10 Besar di Liga 1 2020 Cukup Realistis

By Abdul Rohman - Rabu, 26 Februari 2020 | 20:45 WIB
Coach Widodo Cahyono Putro dan jajaran pelatih Persita Tanggerang menjelang Liga 1 2020 di Holywings Serpong, Tanggerang (26/2/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Coach Widodo Cahyono Putro dan jajaran pelatih Persita Tanggerang menjelang Liga 1 2020 di Holywings Serpong, Tanggerang (26/2/2020)

BOLASPORT.COM - Persita Tangerang menjadi satu dari tiga tim yang berhasil promosi ke Liga 1 2020.

Dua klub lain yang berhasil promosi yakni Persik Kediri dan Persiraja Banda Aceh.

Sebagai tim promosi, Presiden Persita, Ahmad Rully Zulfikar mengaku hanya mematok target 10 besar di Liga 1 2020.

"Target utama kami memang hanya meraih peringkat 10 besar dan bertahan di Liga 1," Zulfikar di acara lauching tim, Rabu (26/02/2020).

Baca Juga: Selain Napoli, Ini Dua Tim Italia yang Anti Dijebol Lionel Messi

Pelatih Persita, Widodo C Putro menganggap target 10 besar dari menajemen cukup realistis.

"Saya kira realistis karena kan tim ini baru mulai dan kita manajemen udah menyatakan bahwa kita fokus nantinya selain prestasi di infrastruktur dulu," ujar Widodo.

Untuk Persaingan di Liga 1 2020, Widodo merasa semua tim mempunyai peluang yang sama.

"Peta persaingan memang sangat ketat, kami melihat beberapa tim melakukan pembelian yang besar," kata Widodo.

"Semua tim punya peluang yang fifty-fifty sebelum kick-off berakhir, jadi saya rasa optimis didalam tim kami cukup tinggi,".

"Dan saya kira dari 18 klub kontestan semua akan menampilkan yang terbaik," tambah Widodo," ucap Widodo.

Baca Juga: Teco Beberkan Alasan Bali United Kalah dari Svay Rieng

Jelang laga perdana lawan Bali United, Widodo berharap bisa meraih hasil yang terbaik.

"Pasti semua tim mau mencapai kemenangan termasuk Persita, tapi kita tau sendirilah kita tau diri, Bali United tim besar dan sulit dikalahkan apabila main dikandang," kata Widodo.

"Tapi ada satu sisi yang saya katakan sepakbola bukan matematika, setiap punya peluang yang sama," tambah Widodo.

Persita akan menjalani laga perdana Liga 1 2020 melawan Bali United di Stadion I Wayan Dipta Gianyar Bali, Minggu (26/02/2020).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sampai Megawati Juga Disalahkan, Pelatih IBK Altos Meradang Saat Red Sparks Hancurkan Rekor Sangarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Arsenal
13
25
3
Brighton
13
23
4
Man City
12
23
5
Chelsea
12
22
6
Nottm Forest
13
22
7
Brentford
13
20
8
Tottenham
12
19
9
Aston Villa
12
19
10
Newcastle
13
19
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Persija Jakarta
12
21
5
Bali United
11
20
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
Persita
11
18
9
PSBS Biak
11
18
10
Persik
12
15
Klub
D
P
1
Barcelona
15
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
13
22
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
14
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X