Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akibat Virus Corona, Son Heung-min Terpaksa Asingkan Diri Sepulang dari Korea Selatan

By Finky Ariandi - Sabtu, 29 Februari 2020 | 09:15 WIB
Son Heung-Min memohon maaf kepada Andre Gomes di tengah perayaan golnya di ajang Liga Champions, Kamis (7/11/2019)
TWITTER.COM/FOOTBALL__TWEET
Son Heung-Min memohon maaf kepada Andre Gomes di tengah perayaan golnya di ajang Liga Champions, Kamis (7/11/2019)

BOLASPORT.COM - Penyerang Tottenham Hotspur, Son Heung-min, terpaksa  mengasingkan diri selama dua minggu setelah kembali dari Korea Selatan yang terdampak virus corona.

Hal itu dikarenakan negara asal Son Heung-min menjadi salah satu tempat yang terdampak penyebaran virus corona.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, Jose Mourinho selaku pelatih Tottenham Hotspur memberikan pendapatnya mengenai pengasingan penyerang berusia 27 tahun tersebut.

Baca Juga: RESMI: Impak Virus Corona, Semua Partai Liga Swiss Ditunda

"Saya pikir hal itu merupakan saran yang normal dari pihak yang berwenang, yaitu pemerintah. Saya tidak akan berkomentar lebih lanjut karena saya bukan siapa-siapa."

"Saya pun baru saja mendapatkan saran resmi tersebut dan apa yang klub saya dapatkan dari pihak yang berwenang. Tentu saja kami akan mengikuti protokol itu."

"Itu mengapa saya katakan bahwa ketika Son kembali dari Seoul, kami harus menjalankan protokol dan saya tidak akan terburu-buru untuk memainkannya."

Baca Juga: Kepa Bukan Lagi Kiper Utama Chelsea, Lampard: Nasibnya Ditentukan Sendiri

Saat ini negara-negara Britania Raya memberlakukan protokol mengenai orang yang datang maupun pergi ke Korea Selatan terkait 

Son sebelumnya kembali ke negeri ginseng pada awal bulan Februari untuk menjalani operasi akibat cedera patah tulang pada lengannya.

Kebijakan itu akan membuat sang pemain harus menjalani pengasingan diri wajib selama dua minggu untuk menjalani karantina dan pemeriksaan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Egy Maulana Vikri Cetak Gol Usai Tak Masuk Line-up Timnas Indonesia, Dewa United Gasak Bali United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X