Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ismaila Sarr Cetak Sejarah di Liga Inggris Usai Terlibat dalam 3 Gol yang Hancurkan Liverpool

By Septian Tambunan - Minggu, 1 Maret 2020 | 03:07 WIB
Penyerang Watford, Ismaila Sarr (kanan), mencetak gol ke gawang Liverpool dalam laga Liga Inggris di Stadion Vicarage Road, Sabtu (29/2/2020).
TWITTER.COM/WATFORDFC
Penyerang Watford, Ismaila Sarr (kanan), mencetak gol ke gawang Liverpool dalam laga Liga Inggris di Stadion Vicarage Road, Sabtu (29/2/2020).

BOLASPORT.COM - Penyerang Watford, Ismaila Sarr, mencetak sejarah di Liga Inggris usai terlibat dalam tiga gol yang membuat Liverpool hancur di Stadion Vicarage Road, Sabtu (29/2/2020) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

Liverpool secara mengejutkan dicukur Watford 0-3 dalam laga Liga Inggris di Stadion Vicarage Road.

Dikutip BolaSport.com dari situs resmi Premier League, Liverpool sebenarnya tampil lebih mendominasi.

Baca Juga: Liverpool Kalah 0-3, Juergen Klopp Bersyukur Tak Ada yang Tendang Pemain Watford

The Reds memimpin penguasaan bola dengan 70,7 persen.

Dari segi peluang, Liverpool memiliki 7 yang 1 di antaranya mengarah tepat sasaran.

Adapun Watford mempunyai 14 kesempatan dengan 5 menuju ke gawang.

Gol pertama Watford muncul pada menit ke-54.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Sampaikan 1 Kalimat Super Percaya Diri soal Peluang Juventus di Liga Champions


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Squawka.com, whoscored.com, Premierleague.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X